08.01.2015 Views

Pedoman Diklat Peneliti Berjenjang

Pedoman Diklat Peneliti Berjenjang

Pedoman Diklat Peneliti Berjenjang

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

BAB II<br />

KURIKULUM, KOMPETENSI DIKLAT, HASIL BELAJAR<br />

DAN RINGKASAN MATERI<br />

A. Kurikulum<br />

Sesuai dengan rincian tugas dalam Surat Keputusan Menpan Nomor:<br />

KEP/128/M.PAN/9/2004 tentang Jabatan Fungsional <strong>Peneliti</strong> dan Angka<br />

Kreditnya, maka dalam kurikulum <strong>Diklat</strong> Jabatan Fungsional <strong>Peneliti</strong> <strong>Berjenjang</strong><br />

disusun mata diklat dalam 2 kelompok utama, yaitu Materi Utama (93,1%) dan<br />

Materi Penunjang (6,9%) untuk <strong>Diklat</strong> Jabatan Fungsional <strong>Peneliti</strong> Tingkat<br />

Pertama serta Materi Utama (92,06%) dan Materi Penunjang (7,94%) untuk<br />

<strong>Diklat</strong> Jabatan Fungsional <strong>Peneliti</strong> Tingkat Lanjutan. Pembekalan ini<br />

dimaksudkan untuk membantu peserta memahami kebijakan pelaksanaan<br />

diklat dan mampu menyelesaikan uji kompetensi dengan baik sebelum dan<br />

selama pelaksanaan diklat.<br />

1. <strong>Diklat</strong> Jabatan Fungsional <strong>Peneliti</strong> Tingkat Pertama<br />

Struktur kurikulum <strong>Diklat</strong> Jabatan Fungsional <strong>Peneliti</strong> Tingkat Pertama<br />

terdiri dari kelompok mata diklat sebagai berikut:<br />

No Mata <strong>Diklat</strong> Kelompok<br />

Jam<br />

Pelajaran<br />

(JP)<br />

1 Pembinaan Karir PNS <strong>Peneliti</strong> dan Etika <strong>Peneliti</strong><br />

6<br />

2 Konsep Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 4<br />

3 Pengembangan Potensi Individu 6<br />

4 Dampak Sosial dan Ekonomi Kegiatan <strong>Peneliti</strong>an 4<br />

5 Hak Kekayaan Intelektual 4<br />

6 Outbound/Dinamika Kelompok 18<br />

MATERI<br />

7 Kebijakan <strong>Peneliti</strong>an dan IPTEK 3<br />

UTAMA<br />

8 Kebijakan Program <strong>Peneliti</strong>an 3<br />

9 Penelusuran Informasi Ilmiah 8<br />

10 Pengantar dan Usulan <strong>Peneliti</strong>an (IPA/IPT & IPS) 10<br />

11 Rancangan <strong>Peneliti</strong>an (IPA/IPT & IPS) 8<br />

12 Sumber dan Koleksi Data (IPA/IPT & IPS) 8<br />

13 Pengolahan dan Analisis Data (IPA/IPT & IPS) 10<br />

<strong>Pedoman</strong> <strong>Diklat</strong> Jabatan Fungsional <strong>Peneliti</strong> <strong>Berjenjang</strong> 9

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!