17.06.2016 Views

Buku Pegangan Siswa Matematika SMA Kelas 12 Kurikulum 2013-www.matematohir.wordpress.com

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Catatan:<br />

Induksi matematis kuat ini dapat diperluas juga seperti pada induksi matematis,<br />

yaitu untuk n yang dimulai dari 1 dapat diperluas untuk n yang dimulai dari m<br />

suatu bilangan asli yang lebih dari 1.<br />

Dengan memperhatikan prinsip induksi matematis yang diperluas, tuliskan<br />

prinsip induksi matematis kuat yang diperluas dalam tempat berikut.<br />

Prinsip Induksi Matematis Kuat Yang Diperluas<br />

Ayo Menalar<br />

Dari informasi yang telah Anda peroleh, sekarang Anda membentuk kelompok<br />

berpasangan dengan teman sebelah untuk mendiskusikan pertanyaanpertanyaan<br />

berikut.<br />

1. Bagaimana langkah-langkah suatu bukti dengan menggunakan prinsip induksi<br />

kuat bahwa suatu pernyataan P(n) benar untuk setiap bilangan asli n?<br />

2. Bagaimana langkah-langkah suatu bukti dengan menggunakan prinsip<br />

induksi matematis kuat yang diperluas bahwa suatu pernyataan P(n) benar<br />

untuk setiap bilangan asli n m, untuk suatu bilangan asli m?<br />

Tuliskan hasil diskusi kelompok Anda dalam kotak berikut.<br />

Langkah-langkah suatu bukti dengan menggunakan prinsip induksi<br />

matematis kuat bahwa suatu pernyataan P(n) benar untuk setiap bilangan<br />

asli n adalah sebagai berikut:<br />

162<br />

<strong>Kelas</strong> XII <strong>SMA</strong>/MA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!