06.11.2018 Views

Pengantar Manajemen Risiko_sah

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

moralnya. Contoh lain misalnya seseorang yang membakar sendiri rumah,<br />

kantor atau pabrik u<strong>sah</strong>anya untuk mendapatkan penggantian asuransi.<br />

c. Morale Hazard<br />

Adalah sikap mental ceroboh atau tidak hati-hati yang menyebabkan<br />

terjadinya peril. Contoh misalnya memarkir kendaraan sembarangan tanpa<br />

pengamanan yang baik (tanpa kunci atau tanpa adanya tambahan pengamanan<br />

kunci) yang menyebabkan kendaraan dicuri. Contoh lain misalnya membuang<br />

puntung rokok sembarangan sehingga dapat menimbulkan kebakaran atau<br />

membuang sampah disembarang tempat sehingga menimbulkan banjir.<br />

d. Legal Hazard<br />

Adalah terjadinya peril disebabkan karena seseorang atau badan u<strong>sah</strong>a<br />

yang mengabaikan suatu peraturan yang berlaku. Contoh: suatu peru<strong>sah</strong>aan<br />

yang dikenakan hukuman atau denda (denda adalah peril) yang disebabkan<br />

peru<strong>sah</strong>aan tersebut tidak membayar gaji karyawannya sesuai aturan UMR yang<br />

sudah ditetapkan. Contoh lain misalnya seorang pengendara yang dikenakan<br />

tilang (tilang adalah peril) disebabkan karena orang tersebut tidak mengenakan<br />

helm atau sabuk pengamanan sesuai peraturan lalu lintas yang mensyaratkan<br />

semua pengendaran motor di jalan raya wajib menggunakan helm atau sabuk<br />

pengaman untuk kendaraan roda empat.<br />

4. Jenis-Jenis <strong>Risiko</strong><br />

Pemaparan jenis-jenis risiko yang dimuat dari berbagai sumber atau buku-buku<br />

perihal manajemen risiko pada dasarnya sangat beragam. Adapun beberapa sumber<br />

dan buku yang memuat tentang jenis-jenis risiko tersebut antara lain:<br />

a. Drs. Karsidi, M.Si. Dalam bukunya “ <strong>Manajemen</strong> <strong>Risiko</strong> “, menyebutkan secara<br />

umum risiko dikelompokkan, yaitu:<br />

1) <strong>Risiko</strong> Murni (Pure Risk)<br />

Suatu risiko disebut sebagai risiko murni apabila terdapat hanya satu<br />

ketidakpastian atau hanya satu kemungkinan yang terjadi dari suatu<br />

peristiwa, yaitu kemungkinan yang hanya menimbulkan kerugian.<br />

Contohnya adalah peristiwa terjadinya kebakaran yang menyebabkan<br />

barang rusak atau peristiwa bencana alam seperti banjir, gempa gunung<br />

meletus, tanah longsor, kebakaran, resesi ekonomi dan sebagainya. Semua<br />

Modul <strong>Pengantar</strong> <strong>Manajemen</strong> <strong>Risiko</strong> 8

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!