02.07.2013 Views

GEOGRAFI Kelas X

GEOGRAFI Kelas X

GEOGRAFI Kelas X

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

7) Tombolo dan Spit<br />

Tombolo dan spit merupakan kenampakan alam hasil proses<br />

sedimentasi di pantai. Tombolo adalah endapan material<br />

sedimen yang menghubungkan daratan dengan pulau kecil,<br />

sedangkan spit merupakan endapan material sedimen laut<br />

di bagian ujung tanjung. Di Indonesia kenampakan tombolo<br />

dan tanjung dapat dijumpai di Pulau Bali. Wilayah sempit<br />

Jimbaran merupakan tombolo yang menghubungkan Pulau<br />

Bali dengan pulau kecil di bagian selatan. Pembentukan tombolo<br />

dan spit dapat kamu cermati pada gambar berikut.<br />

Sumber: Understanding Geography 3, halaman 263<br />

Gambar 6.76 Proses terbentuknya tombolo dan spit.<br />

8) Gumuk Pasir<br />

Gumuk pasir merupakan bentang alam hasil<br />

pengendapan oleh angin. Bentang alam ini dapat<br />

terbentuk di pantai maupun di gurun. Terbentuk<br />

karena adanya akumulasi pasir yang cukup banyak<br />

dan tiupan angin yang kuat sehingga pasir<br />

terangkut dan kemudian terendapkan membentuk<br />

gumuk pasir. Bentang alam semacam ini dapat<br />

kamu temukan ketika kamu mengunjungi Pantai<br />

Parangtritis di Yogyakarta.<br />

d. Denudasi<br />

Antara denudasi dengan erosi dan pelapukan saling terkait, karena<br />

tenaga yang bekerja dalam proses denudasi (perombakan) adalah<br />

erosi dan pelapukan. Bentang alam hasil proses apa pun bisa saja<br />

mengalami perombakan. Proses denudasi ini akan menghasilkan<br />

beberapa fenomena antara lain seperti berikut.<br />

Sumber: Pengenalan Bentang Alam<br />

Gambar 6.77 Gumuk pasir<br />

Litosfer dan Pedosfer<br />

115

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!