02.07.2013 Views

GEOGRAFI Kelas X

GEOGRAFI Kelas X

GEOGRAFI Kelas X

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Proses-Proses yang Mengikuti Siklus Hidrologi<br />

1. Evaporasi<br />

Evaporasi merupakan penguapan benda-benda abiotik dan bisa dikatakan<br />

sebagai proses perubahan wujud air menjadi gas. Penguapan di Bumi<br />

sebagian besar (sekitar 80%) berasal dari penguapan air laut.<br />

2. Transpirasi<br />

Merupakan proses pelepasan uap air yang berasal dari tumbuhtumbuhan<br />

melalui bagian daun, terutama stomata atau mulut daun.<br />

3. Evapotranspirasi<br />

Merupakan gabungan antara proses evaporasi dan transpirasi.<br />

4. Kondensasi<br />

Proses perubahan wujud uap air menjadi air akibat adanya pendinginan.<br />

5. Adveksi<br />

Merupakan proses pengangkutan air dengan gerakan horizontal seperti<br />

perjalanan panas maupun uap air dari satu lokasi ke lokasi yang lain<br />

oleh gerakan udara mendatar.<br />

6. Presipitasi<br />

Semua bentuk hujan dari atmosfer ke Bumi yang meliputi air, salju, dan<br />

es.<br />

7. Run Off (Aliran Permukaan)<br />

Pergerakan aliran air di permukaan tanah melalui saluran sungai maupun<br />

anak sungai.<br />

8. Infiltrasi<br />

Perembesan atau pergerakan air ke dalam tanah melalui pori-pori tanah.<br />

9. Intersepsi<br />

Hujan turun di hutan yang lebat, tetapi air tidak sampai ke tanah, akibat<br />

intersepsi, air hujan tertahan oleh daun-daunan dan batang pohon.<br />

Dari gambar berbagai macam siklus hidrologi di depan, kamu<br />

memperoleh gambaran berbagai macam tubuh perairan. Secara garis<br />

besar tubuh perairan dapat dibagi dua, yaitu perairan darat dan<br />

perairan laut.<br />

B. Perairan Darat<br />

Perairan yang ada di daratan, pasti kamu sudah sering<br />

menjumpainya. Pada intinya, yang dimaksud dengan perairan yang<br />

ada di daratan adalah semua tubuh perairan yang terjadi dan berada<br />

di daratan, seperti sungai, rawa, danau, serta air tanah. Untuk mengetahui<br />

proses terjadinya dan segala macam yang berhubungan dengan<br />

perairan di daratan, simaklah materi berikut ini.<br />

Ingin tahu bagaimana siklus<br />

hidrologi berlangsung?<br />

Kunjungilah situs http://<br />

ww2010.atmos.uiuc.edu/(Gh)/<br />

guides/mtr/hyd/smry.ryml.<br />

Kamu akan ditunjukkan<br />

proses siklus hidrologi dengan<br />

ilustrasi animasi.<br />

Hidrosfer<br />

185

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!