02.07.2013 Views

Untitled

Untitled

Untitled

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

11. Apabila kenaikan harga BBM menyebabkan harga sembako yang meningkat,<br />

maka telah terjadi ....<br />

a. devaluasi d. stagflasi<br />

b. depresiasi e. inflasi<br />

c. stagnasi<br />

12. Untuk menambah pendapatan nasional dapat dilakukan dengan cara berikut ini<br />

kecuali ....<br />

a. membeli saham perusahaan yang berfungsi menambah modal perusahaan<br />

b. menambah kapasitas produksi<br />

c. meningkatkan nilai tabungan<br />

d. menjual saham perusahaan<br />

e. menambah jumlah mesin<br />

13. Metode penghitungan pendapatan nasional dengan cara menjumlahkan sewa, upah,<br />

bunga dan laba termasuk metode ....<br />

a. pengeluaran d. produksi<br />

b. pertumbuhan e. pendapatan<br />

c. distribusi<br />

14. Untuk menentukan struktur ekonomi suatu negara dapat dilihat dari ....<br />

a. tingkat inflasinya d. tingkat konsumsinya<br />

b. pendapatan nasional e. indeks harga<br />

c. tingkat investasinya<br />

15. Apabila hasil produksi perusahaan asing yang berada di dalam negeri lebih besar<br />

dari hasil produksi perusahaan nasional di luar negeri, maka akan terjadi ....<br />

a. pembayaran penggunaan jasa faktor produksi ke luar negeri<br />

b. pembayaran penggunaan jasa faktor produksi ke dalam negeri<br />

c. pendapatan netto dalam negeri<br />

d. transfer payment<br />

e. disposible income<br />

B. Jawablah dengan singkat dan benar!<br />

1. Jelaskan konsep-konsep di bawah ini.<br />

a. Produk Domestik Bruto<br />

b. Produk Nasional Bruto<br />

c. Pendapatan Nasional<br />

d. Indeks Harga Konsumen<br />

e. Inflasi<br />

2. Terangkan cara menghitung pendapatan nasional dengan metode pendapatan,<br />

produksi, dan pengeluaran!<br />

3. Bagaimana cara menghitung pendapatan perkapita?<br />

4. Jelaskan hubungan antara IHK dengan inflasi!<br />

5. Tulislah tujuan dan manfaat pendapatan nasional!<br />

Bab 8 Pendapatan Nasional 173

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!