02.07.2013 Views

Untitled

Untitled

Untitled

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Konsumsi merupakan<br />

akhir dari proses<br />

kegiatan ekonomi.<br />

Balas jasa faktor produksi<br />

Dengan demikian antara rumah tangga konsumsi dan rumah<br />

tangga produksi terjadi arus perputaran barang dan jasa. Arus<br />

perputaran barang dan jasa antara rumah tangga konsumsi dan<br />

rumah tangga produksi dapat digambarkan dengan skema<br />

berikut ini.<br />

PSkema 4.1 Arus Perputaran Barang dan Jasa antara RTK dan RTP<br />

Pembelanjaan RTP<br />

RTP<br />

(Rumah Tangga<br />

Produksi)<br />

Pasar<br />

faktor produksi<br />

Pendapatan RTK<br />

RTK<br />

(Rumah Tangga<br />

Konsumsi)<br />

Output RTP<br />

Pasar<br />

barang dan jasa<br />

Barang dan jasa<br />

Pendapatan RTP Pembelanjaan RTK<br />

Sumber: Jawa Pos, 25 Februari 2006<br />

Gambar 4.3<br />

Perusahaan lampu yang mengombinasikan tenaga kerja dan<br />

bahan baku serta alat-alat produksi untuk menghasilkan<br />

lampu.<br />

Penyediaan faktor<br />

produksi<br />

2. Rumah Tangga Produksi/RTP (Produsen/Perusahaan)<br />

Perusahaan adalah organisasi yang<br />

dikembangkan oleh seseorang atau sekumpulan<br />

orang dengan tujuan untuk<br />

menghasilkan berbagai jenis barang dan jasa<br />

yang dibutuhkan masyarakat.<br />

Dengan kata lain perusahaan adalah<br />

satuan ekonomi yang didirikan untuk tujuan<br />

memproduksi barang dan jasa dalam upaya<br />

memenuhi kebutuhan masyarakat. Untuk<br />

memproduksi barang dan jasa tersebut<br />

diperlukan input (masukan) berupa tenaga<br />

kerja (SDM), bahan-bahan dasar dan bahan<br />

pembantu (SDA), barang-barang modal<br />

seperti alat-alat produksi yang dikombinasikan<br />

dengan teknologi produksi di<br />

bawah pimpinan seorang pengusaha.<br />

Bab 4 Pola Perilaku Pelaku-Pelaku Ekonomi 63

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!