05.05.2015 Views

Monitoring Tempat Penahanan: Sebuah Panduan Praktis - Elsam

Monitoring Tempat Penahanan: Sebuah Panduan Praktis - Elsam

Monitoring Tempat Penahanan: Sebuah Panduan Praktis - Elsam

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Sistem dan Aktifitas 176<br />

AKTIVITAS DI WAKTU LUANG DAN AKTIVITAS<br />

KULTURAL<br />

Standard<br />

“Kegiatan rekreatif dan kultural sebaiknya disediakan di semua<br />

institusi demi kebaikan untuk mental dan kesehatan para<br />

narapidana.” SMR, Aturan 78 (lihat juga Aturan 82).<br />

Semua orang yang ditahan atau dipenjara sebaiknya<br />

mempunyai hak untuk memiliki, dalam batasan-batasan sumber<br />

yang tersedia, jika dari sumber-sumber publik, sejumlah pendidikan<br />

yang masuk akal (reasonable), barang-barang yang berkaitan dengan<br />

budaya dan informasi, hal-hal yang berkaitan dengan kondisi yang<br />

masuk akal untuk menyakinkan keamanan dan tatanan yang baik<br />

di tempat penahanan atau penjara.” BPP, Prinsip 28.<br />

“Setiap institusi sebaiknya mempunyai perpustakaan untuk<br />

dipakai oleh semua kategori narapidana, disimpan secara efektif<br />

baik buku-buku yang sifatnya rekreatif maupun instruktif, dan para<br />

narapidana sebaiknya didorong untuk memanfaatkan buku-buku<br />

tersebut.” SMR, Aturan 40.<br />

“Sistem di penjara itu sebaiknya juga mengenal pentingnya<br />

kesehatan fisik dan mental dari aktivitas-aktivitas yang diorganisir<br />

dengan baik untuk mendukung kebugaran fisik, latihan yang cukup<br />

dan kesempatan-kesempatan rekreatif.” EPR, Aturan No. 83.<br />

“Oleh karena itu, suatu program pendidikan fisik yang<br />

diorganisir dengan tepat (properly), sport dan kegiatan rekreatif lain<br />

seharusnya diatur dalam jaringan kerja dan tujuan-tujuan dari<br />

perlakuan dan sistem pelatihan. Sampai dalam tahap ini, instalasi<br />

dan perlengkapan sebaiknya disediakan.” EPR, Aturan No. 84.<br />

Lihat juga EPR, Aturan 85 dan. ACPR, A-11.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!