11.07.2015 Views

c3a7974e-f42b-4d99-a390-6164f495def4

c3a7974e-f42b-4d99-a390-6164f495def4

c3a7974e-f42b-4d99-a390-6164f495def4

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Berbagi Praktik Baik Tata Kelola Kesehatan- Apakah kantung persalinan diperbarui setiap ada ibu hamil yang periksa K1?- Apakah kartu ibu yang sudah bersalin telah dikeluarkan dari kantung persalinan?- Apakah bidan desa mengirim informasi ibu hamil ke bidan koordinator setiapbulan?- Apakah bidan koordinator mengkaji ulang setiap minggu?- Apakah data ibu hamillengkap? (nama, umur, alamat, hari pertama haid terakhir(HPHT), taksiran persalinan, risiko)- Apakah semua bidan memahami fungsi kantung persalinan?Salah satu puskesmas mitra USAID Kinerja yang berhasil melakukan monitoringdengan baik adalah Puskesmas Singkawang Selatan. Monitoring dan evaluasi dipuskesmas ini dilakukan secara formal dan informal serta dibahas setiap bulan saatarisan Ikatan Bidan Indonesia (IBI) ranting wilayah. Pada saat arisan tersebut, semuabidan di kecamatan Puskesmas Singkawang Selatan membahas penaksiranpersalinan, ibu hamil berisiko tinggi dan pemanfaatan kantung persalinan di wilayahmereka.Tantangan yang dihadapiSebelum bermitra dengan USAID Kinerja, para bidan di puskesmas mitra kurangmemahami manfaat kantung persalinan yang berfungsi baik. Meskipun merekamempunyai kantung persalinan, para bidan tidak memakainya karena sudah ada alatpemantau ibu hamil lain seperti buku kohort. Kantung persalinan yang telah dibuatsering hanya menjadi pajangan dinding.Untuk mengubah perilaku ini perlu upaya besar karena bidan sudah lama bekerjatanpa kantung persalinan. Hal ini terjadi karena banyak bidan tidak dapat membedakanfungsi buku kohort dan kantung persalinan. Buku kohort digunakan untukmengunmpulkan data. Sedangkan kantung persalinan digunakan untuk memantau ibuhamil dan mempersiapkan pertolongan persalinan.Halaman 82

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!