12.07.2015 Views

Jurnal Fisika dan Terapannya vol.1, no.1, Januari 2013

Jurnal Fisika dan Terapannya vol.1, no.1, Januari 2013

Jurnal Fisika dan Terapannya vol.1, no.1, Januari 2013

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

SINTESIS KOMPOSIT KOLAGEN-HIDROKSIAPATITSEBAGAI KANDIDAT BONE GRAFTMiranda Zawazi Ichsan 1 , Siswanto 2 , Dyah Hikmawati 31 Program Studi Teknobiomedik Fakultas Sains <strong>dan</strong> Teknologi Universitas Airlangga2,3 Staf Pengajar Departemen <strong>Fisika</strong> Fakultas Sains <strong>dan</strong> Teknologi Universitas AirlanggaEmail : miranda_zi@yahoo.comABSTRAKTelah dilakukan sintesis makroporus komposit kolagen-hidroksiapatit sebagai kandidatbone graft. Kolagen disintesis dari cakar ayam. Metode yang dilakukan adalah dengan teknikfreeze dry dengan variasi lama pembekuan 2, 4, <strong>dan</strong> 6 jam pada suhu -80°C. Proses selanjutnyadengan pengeringan dalam liyophilizer. Hasilnya dikarakterisasi dengan menggunakan FTIR,SEM, <strong>dan</strong> diuji kekuatan tekan dengan Autograf serta uji sitotoksisitas dengan MTT assay. HasilFTIR membuktikan serapan kolagen <strong>dan</strong> hidroksiapatit tergabung secara kimia ditunjukkandengan serapan gugus fungsi yang tidak berhimpit antara gugus fungsi kolagen <strong>dan</strong> hidroksiapatitdengan komposit. Ukuran pori terbesar diperoleh pada waktu pembekuan selama 2 jam yaitusebesar 774 µm <strong>dan</strong> yang terkecil pada pembekuan selama 6 jam yaitu sebesar 640 µm Hasil ujikekuatan tekan komposit untuk pembekuan selama 2, 4, <strong>dan</strong> 6 jam masing-masing 737 KPa, 842KPa <strong>dan</strong> 707.7 KPa. Hasil uji sitotoksisitas dengan MTT assay menunjukkan komposit tidaktoksik dengan persentase sel hidup di atas 100%.Kata kunci : Komposit Kolagen-Hidroksiapatit, Makroporus, Bone Graft<strong>Jurnal</strong> <strong>Fisika</strong> <strong>dan</strong> <strong>Terapannya</strong> |Vol.1, No.1, <strong>Januari</strong> <strong>2013</strong> 89

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!