24.08.2018 Views

Buku Guru X PAI K13 revisi

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Fasilitasi peserta didik dengan wacana: Kepedulian kaum muslimin terhadap<br />

muslimin yang lainnya merupakan sebuah kewajiban. Ibarat satu tubuh, jika salah<br />

satu anggota tubuh sakit, maka seluruh tubuh akan merasakan sakit. Demikianlah<br />

yang dilakukan kaum Anshar terhadap kaum Muhajirin beberapa abad yang<br />

silam. Marilah kita renungkan dengan jernih agar saudara-saudara kita sesama<br />

muslim dapat hidup dengan aman dan damai.<br />

a) <strong>Guru</strong> dapat mengembangkan bahan kajian yang terdapat pada kolom<br />

“Mengkritisi Sekitar Kita” dalam bentuk kajian yang setara berdasarkan video,<br />

film, gambar, cerita atau dengan memperlihatkan guntingan kertas yang<br />

sudah dibuat (media by design) yang berisikan penjelasan tentang Perjuangan<br />

dakwah Rasulullah saw. di Madinah.<br />

b) <strong>Guru</strong> membagi peserta didik ke dalam beberapa kelompok, kemudian setiap<br />

kelompok diminta untuk mempersiapkan pertanyaan yang berkaitan dengan<br />

bahan kajian yang terdapat pada kolom “Mengkritisi Sekitar Kita” atau video,<br />

film, gambar, cerita atau dengan memperlihatkan guntingan kertas yang<br />

sudah dibuat (media by design) yang setara atau lebih kreatif dan inovatif,<br />

berisikan penjelasan tentang Perjuangan dakwah Rasulullah saw. di Madinah.<br />

c) Setiap peserta didik atau wakil kelompok mengajukan pertanyaanpertanyaan<br />

yang telah dipersiapkan. Peserta didik atau kelompok lain<br />

menanggapi dan menjawab pertanyaan- pertanyaan, sekaligus berfungsi<br />

melahirkan berpikir kritis dan membangun dinamika dan kreativitas proses<br />

pembelajaran dalam menanamkan dan mengembangkan jiwa sosial peserta<br />

didik.<br />

d) <strong>Guru</strong> memberikan pengarahan, penguatan, dan penjelasan jawaban dari<br />

pertanyaan-pertanyaan yang berkembang agar lebih logis, terinci, dan<br />

sistematis terkait dengan pertanyaan- pertanyaan peserta didik, dalam upaya<br />

mencermati dan memahami kajian tentang Perjuangan dakwah Rasulullah<br />

saw. di Madinah.<br />

Aktivitas Siswa<br />

Pada kolom “Aktivitas Siswa” guru memfasilitasi atau meminta peserta didik untuk<br />

dapat mengemukakan pendapatnya, bagaimana upaya yang harus dilakukan<br />

untuk membantu saudara sesama muslim seperti yang ada di Rohingya! Diskusikan<br />

dan konfirmasikan.<br />

3) Memperkaya Khazanah<br />

Dalam kajian “Memperkaya Khazanah”, guru memfasilitasi, membimbing dan<br />

mengarahkan peserta didik untuk mampu menemukan dan melahirkan analisis<br />

kajian Perjuangan Dakwah Rasulullah saw. di Madinah.<br />

192 Kelas X SMA/MA/SMK/MAK

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!