24.08.2018 Views

Buku Guru X PAI K13 revisi

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

. Memberikan contoh-contoh pemahaman perjuangan Dakwah Rasulullah<br />

saw. di Madinah, berdasarkan tambahan bacaan ayat al-Qur’ān dan hadishadis<br />

yang mendukung lainnya.<br />

c. Agar peserta didik dapat lebih kreatif dalam menunjukkan dan menerapkan<br />

perilaku yang penuh dengan keteladanan, guru membagi peserta didik ke<br />

dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan kajian tentang pemahaman<br />

Perjuangan dakwah Rasulullah saw. di Madinah, berdasarkan tujuan dan<br />

hikmah Perjuangan dakwah Rasulullah saw. di Madinah dengan:<br />

1) Mengingatkan tema diskusi, yaitu memahami kajian perjuangan dakwah<br />

Rasulullah saw. di Madinah berdasarkan tujuan dan hikmah Perjuangan<br />

dakwah Rasulullah saw. di Madinah, kemudian guru membagi peserta didik<br />

ke dalam beberapa kelompok.<br />

2) Mengarahkan dan mengendalikan diskusi dengan menunjuk perwakilan dari<br />

setiap kelompok untuk mengatur, mengendalikan, dan menemukan penjelasan<br />

lebih rinci dalam memahami tujuan dan hikmah perjuangan Dakwah<br />

Rasulullah saw. di Madinah.<br />

3) <strong>Guru</strong> meminta peserta didik menyampaikan, mengemukakan, dan<br />

mempresentasikan hasil diskusi tentang macam-macam temuan, identifikasi<br />

dan pengembangan pemikiran penjelasan sehingga lebih mendapatkan<br />

penguatan terhadap pemahaman, terkait dengan tujuan dan hikmah<br />

perjuangan dakwah Rasulullah saw. di Madinah melalui presentasi,<br />

demonstrasi dan simulasi sehingga dapat diterapkan dalam kehidupan seharihari<br />

dengan baik dan benar, baik di sekolah, di rumah, maupun di masyarakat.<br />

4) <strong>Guru</strong> memotivasi kelompok lainnya untuk mem-perhatikan, menyimak, dan<br />

memberikan tanggapan.<br />

5) Di dalam pelaksanaannya guru langsung menilai semua aktivitas pembelajaran<br />

dan diskusi peserta didik yang berlangsung.<br />

6) <strong>Guru</strong> membimbing peserta didik untuk menyimpulkan hasil diskusi, hasil<br />

presentasi sehingga lebih aplikatif dalam memahami Perjuangan dakwah<br />

Rasulullah saw. di Madinah sebagai cermin kepribadian yang mulia.<br />

7) <strong>Guru</strong> memberikan penguatan, penjelasan tambahan dan sekaligus hasil<br />

penilaian berdasarkan proses perkembangan diskusi yang dilakukan peserta<br />

didik.<br />

8) <strong>Guru</strong> memfasilitasi peserta didik untuk menanggapi dan mengerjakan tugas:<br />

Aktivitas Siswa<br />

Pada kolom “Aktivitas Siswa” guru memfasilitasi atau meminta peserta didik<br />

untuk dapat menganalisis sikap apa saja yang harus dicontoh atau diteladani dari<br />

perjuangan dakwah tersebut, baik dari kaum Ansar maupun Kaum Muhajirin.<br />

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 195

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!