09.09.2022 Views

PEDOMAN SKRIPSI FKIP UMT 2020

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

B. Analisis Data

Ungkapkan secara rinci hasil analisis data uji coba. Penyajian

hasil analisis data perlu dibatasi pada hal-hal yang bersifat

faktual tanpa interpretasi pengembang. Kesimpulan hasil

analisis perlu dikemukakan dalam bagian akhir dari butir ini,

sebagai dasar dalam melakukan revisi produk.

C. Revisi Produk

Revisi produk dilakukan bila dalam pemakaian kondisi nyata

terdapat kekurangan dan kelemahan. Dalam uji pemakaian

sebaiknya pembuat produk selalu mengevaluasi bagaimana

kinerja produk yang dihasilkan

5. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Peneliti menjelaskan karakteristik produk/penegembangan model

yang dibuat dan keefektifan setelah melalui ujicoba.

B. Saran

Saran diarahkan untuk keperluan pemanfaatan produk,

diseminasi produk ke pasaran yang lebih luas dan saran untuk

keperluan pengembangan lebih lanjut. Setiap saran didasarkan

pada hasil kajian terhadap produk seperti yang telah dibahas

dalam butir sebelumnya

Contoh Judul

1. Pengembangan sistem pembelajaran matematika yang

menyenangkan peserta didk

2. Pengembangan pola pembelajaran teknologi bagi anak-anak

berkebutuhan khusus.

3. Pola pengembangan pembelajaran matematika berbasis

lingkungan tempat tinggal.

4. Pengembangan model pembelajaran berbasis kurikulum

muatan lokal untuk pembelajaran matematika

5. Pengembangan model pembelajaran program produktif SMK.

Pedoman Penulisan Skripsi FKIP UMT 2019 98

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!