09.09.2022 Views

PEDOMAN SKRIPSI FKIP UMT 2020

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

5. peneliti harus mepresentasikan hasil penelitian dengan secara

sistematis sesuai urutan yang ada dirumusan dan tujuan

penelitian

6. data dalam tabel harus diperiksa dan diletakkan secara

proporsional serta dijelaskan dengan sebaik mungkin.

Dalam menentukan keabsahan data penulis memilih

beberapa teknik diatas sesuai dengan permasalahannya.

B. Pembahasan

Pada bagian ini, temuan penelitian diinterpretasikan, dibahas,

dikomentari atau didiskusikan dengan menggunakan konsepkonsep

atau teori, dan landasan kebijakan atau perundangundangan.

Secara khusus dalam kajian pustaka, pembahasan merupakan

kunci keberhasialan peneltian ini, karena di bagian ini posisi

peneliti dan pendapat peneliti mayoritas tergambar

dalam laporan penelitian. Oleh karena itu, bagian ini harus

benar-benar merepresenatasikan posisi si peneliti terhadap

topik atau masalah yang dibahas dan posisi peneliti vis a vis

tokoh-tokoh yang dikutip dan dijadikan bahan rujukan dalam

kajian pustaka. Selanjutnya, peneliti harus mampu membuat

kaitan antara, rumusan, tujuan, temuan dan literatur yang dikaji.

5. BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Kesimpulan pada penelitian kajian pustaka merujuk kepada

temuan-temuan pokok dan terkait langsung dengan tujuan

penelitian dan rumusan masalah. Urutan penulisan kesimpulan

sebaiknya tersusun seperti hasil temuan penelitian. Ada

beberapa kriteri penulisan kesimpulan yang harus ada dalam

kajian pustaka:

1. Peneliti dapat mengkombinasikan argumen dan temuan

2. Peneliti meyakinkan pembaca bahwa penenltian ini telah

selesai dan kontributif

3. Menyampaikan keterbatasan dan implikasi penelitian

4. Peneliti dapat memberikan kesan yang kuat terhadap

pembaca ketika selesai membaca laporan peneltian kajian

pustaka

Pedoman Penulisan Skripsi FKIP UMT 2019 65

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!