09.09.2022 Views

PEDOMAN SKRIPSI FKIP UMT 2020

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Oleh karenanya agar tidak terjadi kesalahan dan debat yang kurang

terkontrol secara akademis, FKIP UMT menerbitkan buku pedoman

penulisan skripsi yang harus dijadikan acuan bagi mahasiswa, dosen

pembimbing, dan dosen penguji.

Namun sekuat dan seserius apapun FKIP UMT menyiapkan pedoman

penulisan skripsi, dengan berbagai referensi yang kami miliki, kami tetap

berkhidmat pada aksioma bahwa, “Tidak ada kebenaran absolut yang

dihasilkan ilmu pengetahuan”, maka kami sangat menyadari

kemungkinan adanya pemahaman yang lebih komprehensif tentang

polarisasi penarikan kesimpulan ilmiah, baik kuantitatif maupun

kualitatif. Oleh karenanya saran konstruktif untuk perbaikan pedoman

ini, sangat kami harapkan.

Semoga semua yang terlibat dalam penyusunan buku Pedoman Skripsi

FKIP UMT ini mendapat imbalan dan keberkahan dari Allah SWT. Amin

Tangerang, 10 Desember 2018.

Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UMT

TTD

Dr. ENAWAR, S.Pd., MM., MOS

ii Pedoman Penulisan Skripsi FKIP UMT 2019

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!