02.07.2013 Views

negara

negara

negara

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Gambar 2.4 Komisi Yudisial dan Mahkamah Agung merupakan Lembaga <strong>negara</strong> yang berwenang<br />

untuk menegakkan kebenaran sesuai undang-undang.<br />

Sumber: Ensiklopedi Umum untuk Pelajar, 2005<br />

Mahkamah Agung, Mahkamah Konstitusi, maupun Komisi<br />

Yudisial mempunyai peran yang berbeda. Namun, perbedaan<br />

itu tersebut merupakan upaya untuk menegakkan keadilan<br />

secara proporsional.<br />

Mahkamah Konstitusi berwenang untuk menguji peraturan<br />

perundang-undangan di bawah undang-undang terhadap<br />

undang-undang; memutuskan sengketa kewenangan lembaga<br />

<strong>negara</strong> yang kewenangannya diberikan oleh Undang-Undang<br />

Dasar, memutuskan pembubaran partai politik, dan memutus<br />

perselisihan tentang hasil pemilihan umum.<br />

Komisi Yudisial bersifat mandiri dan mempunyai wewenang<br />

untuk mengusulkan pengangkatan hakim agung, berupaya<br />

menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran martabat,<br />

serta perilaku adil bagi <strong>negara</strong> Indonesia.<br />

Kesemuanya itu, secara otomatis mempunyai peranan yang<br />

berbeda-beda. Namun, pada dasarnya bertujuan untuk tetap<br />

tegaknya keadilan.<br />

Sekarang, lembaga tertinggi dan tinggi <strong>negara</strong> sudah tidak<br />

ada, yang ada adalah lembaga <strong>negara</strong>. Di antaranya MPR,<br />

Presiden, DPR, BPK, dan MA. Masing-masing lembaga <strong>negara</strong><br />

mempunyai peranan yang berbeda-beda.<br />

Dengan demikian, amandemen konstitusi dimaksudkan<br />

agar <strong>negara</strong> Indonesia benar-benar merupakan pemerintahan<br />

yang konstitusional (Constitutionil Government). Pemerintah yang<br />

konstitusional tidak hanya berdasarkan pada sebuah konstitusi,<br />

tetapi konstitusi <strong>negara</strong> harus berisi mengenai adanya<br />

pembatasan kekuasaan dan jaminan hak-hak warga <strong>negara</strong>.<br />

Pemerintahan konstitusional mengarah pada pemerintahan<br />

<strong>negara</strong> demokratis. Jadi, amandemen UUD 1945 diharapkan<br />

dapat menjadikan <strong>negara</strong> Indonesia benar-benar demokratis.<br />

Amandemen atas UUD 1945 hasilnya harus disempurnakan<br />

agar sesuai dengan tuntutan perkembangan dan mampu<br />

menjadi landasan bagi pemerintahan demokratis di Indonesia.<br />

Konstitusi-Konstitusi di Negara Indonesia<br />

47

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!