30.01.2015 Views

Download - Badan Pembinaan Hukum Nasional

Download - Badan Pembinaan Hukum Nasional

Download - Badan Pembinaan Hukum Nasional

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

laporan akhir<br />

mencari jalan keluar jangka pendek penyelesaian sengketa tanah perlu<br />

dilakukan pemberdayaan peradilan adat yang bersifat lokal dan perlu<br />

dilakukan pengkajian untuk membentuk pengadilan khusus<br />

pertanahan. Sebagaimana yang dimungkinkan menurut Pasal 15<br />

Undang-Undang Pokok Kekuasaan Kehakiman. Dalam jangka panjang<br />

perlu dilakukan rekontruksi tentang keberadaan peradilan pertanahan<br />

atau perlu dikaji pembentukan peradilan pertanahan yang permanen<br />

dengan merubah undang-undang kekuasaan kehakiman, karena<br />

masalah pertanahan adalah masalah yang abadi dan tingkat<br />

kompleksitasnya makin hari makin tinggi disebabkan pertumbuhan<br />

penduduk tidak dapat dibendung sedangkan pertambahan luas tanah<br />

hampir tidak ada malah bisa dikatakan berkurang.<br />

3. Untuk menunjang tercapainya peradilan khusus tanah tersebut, maka<br />

dari sekarang perlu disiapkan kajian akademis tentang penyusunan<br />

Rancangan Undang-Undang Pendirian Pengadilan Khusus Pertanahan.<br />

4. Untuk mendorong terbentuknya pengadilan khusus pertanahan dan<br />

pembentukn peradilan pertanahan yang permanen tersebut di butuhkan<br />

politik will dan politik action dari pemerintah Republik Indonesia, untuk<br />

itu dibutuhkan support dan streasing dari semua komponen anak<br />

bangsa misalnya, instansi terkait, akademisi, partai politik, LSM, dan<br />

tokoh-tokoh masyarakat, termasuk di dalamnya tokoh masyarakat adat.<br />

79

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!