07.06.2015 Views

Merawat Kebersamaan - Democracy Project

Merawat Kebersamaan - Democracy Project

Merawat Kebersamaan - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

–<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong>–<br />

1. Pencegahan. Utamakan pencegahan kekerasan, bukan<br />

penanggulangan dan penanganan pasca-kejadian. Men<br />

cegah lebih mudah dan murah dari mengobati.<br />

2. Terapkan SARA dalam strategi problem solving (Scanning,<br />

Analysis, Response, Assessment).<br />

3. (Forum Komunikasi Umat Beragama) dan FKPM (Forum<br />

Komunikasi Polisi-Masyarakat), secara rutin dan terjadwal<br />

dalam rangka pencegahan, dan dengan intensif dalam<br />

rangka penanganan dan penanggulanan protes dan konflik<br />

keagamaan.<br />

4. Respons. Respons terhadap indikator awal dan informasi<br />

akurat mengenai konflik harus dilakukan sesegera mungkin,<br />

jangan tunggu sampai keadaan menjadi tegang, berbagai<br />

isu beredar, dan demonstrasi terjadi.<br />

5. Rumor. Tangani rumor dengan segera dan dengan mengedepankan<br />

fakta dan informasi yang memadai.<br />

6. Strategi polisi. Pelajari pilihan strategi dan pendekatan<br />

yang dapat atau harus digunakan polisi dalam mengelola<br />

protes dan konfik keagamaan.<br />

7. Strategi kelompok protes. Pelajari strategi kelompok pelaku<br />

protes dan perkembangan strategi mereka—misalnya dari<br />

cara-cara damai sampai cara-cara yang menggandung<br />

kekerasan.<br />

8. Kehadiran dan pengerahan massa dalam protes keagamaan<br />

tidak otomatis akan mengandung aksi kekerasan. Sebagian<br />

besar insiden protes keagamaan di Indonesia adalah aksi<br />

damai.<br />

<strong>Merawat</strong> <strong>Kebersamaan</strong><br />

55

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!