07.09.2016 Views

Panduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Tahap<br />

Membaca<br />

2. Sebelum<br />

membacakan<br />

nyaring<br />

Kegiatan<br />

a) Memulai dengan menyapa peserta <strong>di</strong><strong>di</strong>k dan<br />

menyebutkan alasan memilih bacaan tersebut.<br />

b) Menunjukkan sampul buku cerita yang akan<br />

<strong>di</strong>bacakan dan menyampaikan gambaran singkat<br />

cerita.<br />

c) Menyebutkan judul, pengarang, dan ilustrator buku.<br />

d) Menggali pengalaman peserta <strong>di</strong><strong>di</strong>k, misalnya<br />

dengan menanyakan: Apakah ada <strong>di</strong> antara mereka<br />

yang pernah membaca buku tersebut? Apakah ada<br />

yang memiliki buku itu? Atau, apakah ada yang<br />

dapat menduga isi buku itu?<br />

e) Mulai menyusuri ilustrasi, apabila terdapat dalam<br />

buku atau bahan bacaan.<br />

f) Membacakan buku dengan cara yang sangat<br />

menarik.<br />

3. Saat<br />

membacakan<br />

nyaring<br />

a) Suara dapat <strong>di</strong>dengar seluruh peserta <strong>di</strong><strong>di</strong>k: tidak<br />

terlalu cepat,<strong>di</strong>sertai intonasi, ekspresi, dan gestur<br />

yang sesuai isi cerita.<br />

b) Bersikap ramah.<br />

c) Menanggapi komentar dan pertanyaan peserta <strong>di</strong><strong>di</strong>k.<br />

d) Mengingatkan peserta <strong>di</strong><strong>di</strong>k untuk menyimak.<br />

e) Membagi informasi dan ber<strong>di</strong>skusi selama<br />

membacakan buku.<br />

f) Mengajak peserta <strong>di</strong><strong>di</strong>k aktif bertanya.<br />

g) Mengajak peserta <strong>di</strong><strong>di</strong>k untuk menceritakan apa<br />

yang <strong>di</strong>bacakan dan apa yang <strong>di</strong>pikirkan (think<br />

aloud) terkait bacaan.<br />

12<br />

<strong>Panduan</strong> <strong>Gerakan</strong> <strong>Literasi</strong> <strong>Sekolah</strong> <strong>di</strong> <strong>Sekolah</strong> Dasar

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!