13.11.2018 Views

Buku Rinjani 1

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Keramaian di puncak G. <strong>Rinjani</strong> (3.726 m dpl).<br />

serta dapat menikmati pemandangan seluruh Pulau Lombok<br />

bahkan Pulau Bali apabila cuaca cerah.<br />

Kemudian, jalur Sembalun merupakan jalur yang dilalui<br />

oleh pengunjung terutama oleh para penggemar treking. Rute<br />

yang dilalui adalah gerbang Sembalun Lawang - Pelawangan<br />

Sembalun - Puncak <strong>Rinjani</strong>. Perjalanannya sendiri bisa memakan<br />

waktu 9 - 10 jam. Jalur ini sangat dramatis karena jalur<br />

yang harus dilaluinya merupakan padang savana dan punggung<br />

gunung yang berliku-liku dengan jurang di sebelah kiri<br />

dan kanan jalur.<br />

Perjalanannya dimulai dari Sembalun Lawang menuju<br />

ke G. Plawangan selama sekitar 8 jam. Tiba di Plawangan<br />

ada dua pilihan, yaitu mendaki ke puncak <strong>Rinjani</strong> atau Segara<br />

Anak. Dari Plawangan ke puncak <strong>Rinjani</strong> dapat ditempuh<br />

sekitar 3 jam dengan kondisi jalan yang terus menanjak dan<br />

gersang. Apabila memilih ke Segara Anak dapat ditempuh selama<br />

2,5 jam dengan menuruni tebing. Di tepi danau para<br />

24 RINJANI Dari Evolusi Hingga Geopark

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!