05.06.2013 Views

Download - UPN Jatim Repository - "Veteran" Jawa Timur

Download - UPN Jatim Repository - "Veteran" Jawa Timur

Download - UPN Jatim Repository - "Veteran" Jawa Timur

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

1) Pengaruh yang menyeluruh<br />

Pengaruh ini berhubungan dengan kecepatan pendinginan<br />

kritis dan pengerasan lapisan dalam baja. Pengaruh ini dapat<br />

dihasilkan dengan mengubah kecepatan pendinginan kritis<br />

menjadi rendah. Potongan yang tipis akan menjadi struktur<br />

yang seragam sewaktu dikeraskan. Kecepatan pendinginan<br />

kritis dapat dikurangi dengan mencampurkan unsur-unsur<br />

kromium, mangan, dan wolfram ke da,lam baja.<br />

2) Baja bercampur,unsur nikel<br />

Unsur camuran ini membuat temperatur pemanasan menjadi<br />

rendah dan rnembentuk struktur austenit, juga temperatur<br />

pengerasan menjadi rendah (baja harus dipanaskan pada<br />

temperatur yang cukup tinggi untuk memperoleh struktur<br />

austenit selama dilakukan pengerasan). Apabila baja<br />

didinginkan secara bebas maka kecepatan pendinginannya<br />

tergantung pada temperature dan temperatur pengerasan,<br />

dihasilkan dengan cara mencampurkan unsur nikel yang<br />

berpengaruh dalam kecepatan pendinginan yang rendah.<br />

3) Pembentukan unsur karbid dengan penambahan unsur<br />

campuran seperti kromium dan molibdenum akan<br />

menghasilkan pengerasan bagian dalam dan pengaruh<br />

menyeluruh terhadap baja akan berkurang.<br />

b. Pengaruh Unsur Campuran terhadap Sifat-Sifat Baja<br />

Sifat baja sewaktu digunakan tergantung pada besarnya reaksi<br />

terhadap perlakuan panas dan pengaruh yang akan diuraikan,<br />

yaitu syarat-syarat yang berhubungan langsung dengan kondisi<br />

55<br />

pemakaiannya. Pengaruhnya akan diperoleh sebagai hasil dari<br />

pengerjaan panas yang sesuai. Adapun pengaruh unsur-unsur<br />

campuran terhadap sifat-sifat baja adalah sebagai berikut.<br />

1) Baja karbon mempunyai kekuatan yang terbatas dan<br />

tegangan pada baja yang berpenampang besar harus<br />

dikurangi, apabila beratnya penting untuk dipertimbangkan<br />

maka perlu digunakan baja dengan kekuatan yang tinggi.<br />

Kekuatan baja dapat dinaikkan dengan menambahkan<br />

unsurcampuran seperti nikel dan mangan dalam jumlah yang<br />

kecil ke dalam besi dan menguatkannya.<br />

2) Kekenyalan baja dapat diperoleh dengan menambahkan<br />

sedikit nikel yang menyebabkan butiran-butirannya menjadi<br />

halus.<br />

3) Ketahanan pemakaian baja dapat diperoleh dengan<br />

menambahkan unsur penstabil karbid, misalnya kromium<br />

dan nikel sehingga terjadi penguraian karbid, apabila<br />

penambahan unsur campuran tanpa unsur krom dengan<br />

kandungan unsur karbon di bawah 0,4% maka akan terjadi<br />

peniadaan karbid. Cara lain untuk menghasilkan ketahanan<br />

pakai adalah dengan menambahkan nikel atau mangan agar<br />

transformasi temperatur rendah, dan akan menyebabkan<br />

pembentukan austenit dengan jalan pendinginan. Baja<br />

paduan ini dilakukan pengerjaan pengerasan untuk<br />

menaikkan kekerasan dan ketahanan pakainya.<br />

4) Kekerasan dan kekuatan baja karbon akan mulai turun apabila<br />

temperaturnya mencapai 250°C. Ketahanan panas dapat<br />

diperoleh dengan menaikkan temperatur transformasi dengan<br />

56

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!