06.08.2013 Views

KAJIAN HUKUM TERHADAP PENDAFTARAN JAMINAN FIDUSIA ...

KAJIAN HUKUM TERHADAP PENDAFTARAN JAMINAN FIDUSIA ...

KAJIAN HUKUM TERHADAP PENDAFTARAN JAMINAN FIDUSIA ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

C. Tujuan Penelitian<br />

Penelitian adalah kegiatan yang harus dilakukan sebelum melakukan<br />

penyusunan Tesis. Tujuan dari penelitian ini adalah :<br />

1. Untuk mengetahui hal yang didaftar dalam jaminan fidusia (bendanya<br />

ataukah ikatan jaminannya).<br />

2. Untuk mengetahui perlindungan hukum yang diberikan terhadap kreditur<br />

penerima fidusia terhadap jaminan fidusia yang diterimanya berupa stok<br />

barang dagangan (inventory).<br />

D. Manfaat Penelitian<br />

1. Bagi penulis, selain untuk memenuhi syarat dalam menyelesaikan program<br />

strata dua (S-2) bidang studi Magister Kenotariatan, juga untuk<br />

memperluas pengetahuan mengenai jaminan fidusia, tentang pelaksanaan<br />

pendaftaran jaminan fidusia berdasarkan ketentuan Undang-Undang<br />

Nomor 42 Tahun 1999 tentang Jaminan Fidusia;<br />

2. Bagi masyarakat khususnya para pengusaha dan yang menekuni bidang<br />

perbankan untuk lebih memberikan pemahaman mengenai prosedur<br />

pendaftaran jaminan fidusia serta manfaat dari pendaftaran jaminan<br />

fidusia;<br />

3. Bagi kalangan akademis, untuk memberikan sumbangan pemikiran<br />

terutama bagi para mahasiswa Fakultas Hukum dan Program Pasca<br />

Sarjana di bidang hukum yang mungkin berminat untuk melanjutkan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!