12.07.2015 Views

ebook BB Pelatihan UPS Tahun4 - P2KP

ebook BB Pelatihan UPS Tahun4 - P2KP

ebook BB Pelatihan UPS Tahun4 - P2KP

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

PNPM MANDIRI | PERKOTAANArtinya semakin banyak penanggung jawab kegiatan akan semakin baik. Semakin banyaksector-sektor pemerintahan terlibat, baik SKPD-SKPD Pemda maupun Pemerintah pusat akanmenjadikan program berjangka panjang. Kegiatan social yang ditempelkan ataudisinkronisasikan dengan program-program daerah (program-program SKPD) atau programdaerah yang dilimpahkan dari pusat seperti program-program perlindungan social di cluster Idan IV. akan membuatnya berkesinambungan. Kegiatan social yang dikerjasamakan denganpihak swasta dalam alokasi program CSR mereka juga akan lebih terpelihara dengan baikmasa depannya. Namun dari segala jenis kemitraan tersebut kekuatan terbesar untukmembuat kegiatan berkelanjutan adalah keswadayaan, modal social dan jaringan social. Olehsebab itu mulai saat ini kita harus mulai intensif mengidentifikasi prospek, baik kemungkinanpenyertaan swadaya maupun kemitraan strategisnya.5. Memberikan Perlindungan SosialKegiatan Sosial mestinya memberikan jaminan perlindungan sosial kepada keluarga miskin,mendukung program-program jaminan kesehatan, pendidikan dan hari tua. Esensi kegiatansosial adalah pemenuhan ketiga kebutuhan dasar tersebut. Mengandalkan modal sosial,kerjasama untuk memberikan pelayanan pendidikan, kesehatan dan hari tua akan lebihberkelanjutan6. Mereview PJM PronangkisUntuk membenahi kembali kegiatan sosial agar sesuai dengan kelima aspek di atas makadiperlukan reorientasi dan revitalisasi kegiatan sosial sebagai entitas penting dalampenanggulangan kemiskinan melalui PNPM Mandiri Perkotaan. Oleh sebab itu tidak menutupkemungkinan untuk mereview kembali PJM Pronangkis hingga pada substansi kegiatan sosial.Jika perlu dapat direvisi kembali.2.5. Sasaran Kegiatan SosialSasaran Kegiatan Sosial tentu saja adalah KK Miskin yang telah teridentifikasi dalam data PS 2 hasilPemetaan Swadaya. Data-data PS 2 tersebut harus dipastikan telah diupdate secara periodic minimalsetahun sekali. Data PS 2 yang telah diperoleh harus dipetakan, baik secara geografis, matapencaharian maupun tingkat kemiskinannya. Sehingga akan diperoleh tiga kategori KK miskin yangberhak mendapatkan intervensi pelayanan/kegiatan social dalam PNPM Mandiri Perkotaan. Tigakelompok warga PS 2 tersebut antara lain :a. Usia Sekolah, yaitu anak-anak KK Miskin (keluarga PS2), usia sekolah yang tidak memilikikecukupan dana untuk mendapatkan pendidikan dan jaminan kesehatan yang layak. KategoriBahan Bacaan | <strong>Pelatihan</strong> <strong>UPS</strong> Tahun 4135

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!