12.07.2015 Views

ebook BB Pelatihan UPS Tahun4 - P2KP

ebook BB Pelatihan UPS Tahun4 - P2KP

ebook BB Pelatihan UPS Tahun4 - P2KP

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN3. Specifikasi PelangganSebuah proses pelayanan tentu tidak ditujukan untuk semua jenis pelanggan, namunsengaja dirancang untuk memenuhi kebutuhan pelanggan tertentu. Hal ini amat terasadalam penanggulangan kemiskinan yang telah mendefinisikan dengan jelas parapelanggannya yaitu mereka yang terdaftar dalam daftar PS 2. Namun barangkali dataPS 2 yang dimiliki oleh KSM harus dievaluasi dan direview kembali. Sebagai contohspecifikasi data ini dapat ditampilkan :Spesifikasi PelangganSemua UmurWanita dan PriaTerdaftar dalam daftar PS 2Memiliki KTP dan Kartu KeluargaMemiliki Kartu Sehat4. Prosedur PelayananBerikut ini hanya contoh KSM sosial yang bekerjasama dengan puskesmas setempatdalam hal membuka akses kepada masyarakat. Pada beberapa pengalaman, PanitiaKemitraan (PAKEM) yang notabene adalah KSM di dalam kegiatan PAKET jugamemfasilitasi pembangunan Puskesmas Pembantu atau Pos Kesehatan Desa (PKD).Memberikan gambaran bagaimana prosedur periksa di Puskesmas Pembantu atau PKDmerupakan bagian dari transparansi pelayanan. Dalam membangun efektivitaspelayanan, bagian ini merupakan bagian paling penting dari penetapan standarpelayanan. Pencatatan prosedur bahkan harus sangat rinci dan biasanya meliputi hal-halsebagai berikut :a. Diagram alur kegiatan pelangganMenunggu diperiksa(masuk dalam daftarantrian)Diperiksa danmenunggu hasilMendaftarLoketRuang dataDiperiksa diPuskesmasMendapatkan ObatRuang ObatRuang periksaPengambilan SampleLaboratoriumb. Prosedur Persiapan Pelayanan, yaitu hal-hal rutin apa saja yang perlu dilakukanpetugas sebelum memulai pelayanannya sehari-hari bagi pelanggan. Untuk80Bahan Bacaan | <strong>Pelatihan</strong> <strong>UPS</strong> Tahun 4

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!