04.09.2015 Views

Buku Pedoman Gizi dalam Penanggulangan Bencana

Buku Pedoman Gizi dalam Penanggulangan Bencana

Buku Pedoman Gizi dalam Penanggulangan Bencana

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

mempertahankan status gizinya, sementara penanganan kegiatan<br />

gizi pada tahap tanggap darurat lanjut adalah untuk menanggulangi<br />

masalah gizi melalui intervensi sesuai masalah gizi yang ada. Dalam<br />

rangka pelaksanaan kegiatan tersebut di atas perlu memaksimalkan<br />

pemanfaatan anggaran operasional penanggulangan bencana<br />

Kementerian Kesehatan.<br />

<strong>Buku</strong> ini merupakan acuan bagi petugas gizi dan para pemangku<br />

kepentingan lainnya yang terlibat <strong>dalam</strong> penanggulangan bencana agar<br />

penanganan gizi dapat dilakukan secara cepat dan tepat.<br />

B. Tujuan<br />

1. Tujuan Umum<br />

Petugas memahami kegiatan gizi <strong>dalam</strong> penanggulangan bencana<br />

mulai dari pra bencana, tanggap darurat dan pasca bencana secara<br />

cepat dan tepat untuk mencegah terjadinya penurunan status gizi<br />

korban bencana.<br />

2. Tujuan Khusus<br />

a. Petugas memahami kegiatan penanganan gizi pada pra<br />

bencana<br />

b. Petugas memahami pengelolaan penyelenggaraan makanan<br />

pada situasi bencana<br />

c. Petugas mampu menganalisis data hasil Rapid Health<br />

Assessment (RHA) kejadian bencana<br />

d. Petugas mampu menganalisis data status gizi balita dan ibu<br />

hamil korban bencana.<br />

e. Petugas mampu melaksanakan pemantauan dan evaluasi<br />

pasca bencana<br />

<strong>Pedoman</strong> Kegiatan <strong>Gizi</strong> Dalam <strong>Penanggulangan</strong> <strong>Bencana</strong> I 3

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!