04.09.2015 Views

Buku Pedoman Gizi dalam Penanggulangan Bencana

Buku Pedoman Gizi dalam Penanggulangan Bencana

Buku Pedoman Gizi dalam Penanggulangan Bencana

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

BAB II<br />

RUANG LINGKUP KEGIATAN GIZI DALAM PENANGGULANGAN<br />

BENCANA<br />

Kegiatan gizi <strong>dalam</strong> penanggulangan bencana merupakan rangkaian<br />

kegiatan yang dimulai sejak pra bencana, pada situasi bencana dan pasca<br />

bencana, sebagaimana digambarkan pada Bagan 1. Kegiatan <strong>Gizi</strong> Dalam<br />

<strong>Penanggulangan</strong> <strong>Bencana</strong>.<br />

A. Pra <strong>Bencana</strong><br />

Penanganan gizi pada pra bencana pada dasarnya adalah kegiatan<br />

antisipasi terjadinya bencana dan mengurangi risiko dampak bencana.<br />

Kegiatan yang dilaksanakan antara lain sosialisasi dan pelatihan petugas<br />

seperti manajemen gizi bencana, penyusunan rencana kontinjensi<br />

kegiatan gizi, konseling menyusui, konseling Makanan Pendamping Air<br />

Susu Ibu (MP-ASI), pengumpulan data awal daerah rentan bencana,<br />

penyediaan bufferstock MP-ASI, pembinaan teknis dan pendampingan<br />

kepada petugas terkait dengan manajemen gizi bencana dan berbagai<br />

kegiatan terkait lainnya.<br />

<strong>Pedoman</strong> Kegiatan <strong>Gizi</strong> Dalam <strong>Penanggulangan</strong> <strong>Bencana</strong> I 7.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!