03.06.2013 Views

Sistem Pernafasan: Assessment, Patofisiologi, dan Terapi ...

Sistem Pernafasan: Assessment, Patofisiologi, dan Terapi ...

Sistem Pernafasan: Assessment, Patofisiologi, dan Terapi ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

asma dengan latar belakang genetik Afrika mungkin beresiko lebih tinggi jika menggunakan<br />

LABA, namun masih diperlukan studi lebih lanjut untuk mengkonfirmasi data tersebut. <strong>Terapi</strong><br />

LABA hanya digunakan sebagai kombinasi dengan ICS pada pasien asma. Kombinasi<br />

ICS/LABA untuk pasien asma merupakan terapi yang aman <strong>dan</strong> efektif. 1, 92 EPR-3 1<br />

menganjurkan untuk mempertimbangkan pemberian monoterapi ICS dosis se<strong>dan</strong>g atau<br />

kombinasi ICS dosis rendah bersama LABA untuk pasien-pasien asma persisten se<strong>dan</strong>g.<br />

Untuk ST, yang menunjukkan asma persisten parah, terapi kombinasi ICS/LABA lebih<br />

dianjurkan. 1<br />

<strong>Terapi</strong> Pengurangan Dosis (Step-Down Treatment)<br />

32. Setelah menggunakan dengan baik terapi barunya fluticasone ( 500mcg/salmeterol<br />

50mcg BID) selama satu bulan, kontrol asma ST jelas menunjukkan perbaikan. ST tidak<br />

lagi perlu ke UGD atau rawat inap, bisa tidur nyenyak di malam hari, <strong>dan</strong> mulai<br />

berolahraga kembali. PEF terbaiknya mencapai 320L/menit, <strong>dan</strong> tetap pada zona hijau<br />

(260–320L/menit), menggunakan albuterol PRN tidak lebih dari sekali seminggu.<br />

Setelah 2 bulan, ST tetap stabil asma terkontrol. Walaupun ST jelas memerlukan terapi<br />

ICS jangka panjang, setelah 3 bulan respon yang sangat baik, klinisi siap menurunkan<br />

dosis flutikason yang tinggi. Bagaimana pendekatan yang bijak untuk menurunkan dosis<br />

ini?<br />

EPR-3 1 menyarankan untuk menurunkan dosis secara bertahap 25-50% setiap 3 bulan<br />

hingga dosis efektif terendah yang masih dapat menjaga asma tetap terkontrol. Penurunan<br />

menjadi fluticasone 250 mcg/salmeterol 50 mcg (Advair 250) BID merupakan terapi yang<br />

cukup baik untuk ST. Jika penggunaan ICS tunggal dimulai untuk ST awalnya (misalnya<br />

budesonide, beclomethasone, fluticasone), penurunan dosis biasanya akan lebih lambat.<br />

Namun, fluticasone 500 mcg sehari, terutama jika dikombinasi dengan salmeterol, akan<br />

adekuat untuk ST. Setelah dosis flutikason ST diturunkan menjadi 500 mcg/hari, ST mulai<br />

memerlukan salbutamol PRN agak sering (namun demikian tetap bebas gejala pada sebagian<br />

besar hari).<br />

33. Jika gejala muncul kembali selama proses penurunan dosis, apa yang dapat<br />

dilakukan untuk membantu penurunan dosis ICS pada pasien ST ini?<br />

80

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!