18.11.2014 Views

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Deskripsi ...

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Deskripsi ...

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Deskripsi ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

172<br />

sesuai dengan jenis dan bentuk pelayanan.<br />

Seiring dengan pesatnya perkembangan jaman saat ini memberi dampak<br />

terhadap perubahan kebutuhan masyarakat. Hal ini menyebabkan meningkatnya<br />

tuntutan masyarakat akan pelayanan. Masyarakat semakin kritis oleh sebab itu<br />

maka organisasi pemerintah sebagai penyelenggara pelayanan publik dituntut<br />

untuk tanggap dan bersifat responsif terhadap perubahan yang terjadi. Oleh sebab<br />

itu organisasi yang dibutuhkan pada saat ini adalah organisasi yang bersifat<br />

dinamis yang dapat menyesuaikan diri dengan perubahan lingkungan agar<br />

organisasi tersebut dapat bertahan dan memberikan kepuasan kepada masyarakat<br />

yang dilayaninya.<br />

Suatu kenyataan yang cukup menghebohkan pelayanan di RSUP Prof. Dr.<br />

R.D. Kandou Manado ketika ada dokter ahli kandungan yang diseret ke<br />

pengadilan dengan tuduhan tidak profesional dalam menangani pasien yang<br />

mengakibatkan pasien meninggal. Secara medis diakui bahwa apa yang dilakukan<br />

telah sesuai dengan prosedur penanganan. Akan tetapi masyarakat umum menilai<br />

bahwa apa yang dilakukan telah mencederai hak hidup masyarakat dengan<br />

meninggalnya pasien akibat operasi yang dilakukan.<br />

Upaya untuk mewujudkan penyelenggaraan Pemerintahan secara benar<br />

(good-governance) dan bersih (clean-government) termasuk didalamnya<br />

penyelenggaraan pelayanan publik memerlukan unsur-unsur mendasar antara lain<br />

adalah unsur profesionalisme dari pelaku dan penyelenggara pemerintahan dan<br />

pelayanan publik. Terabaikannya unsur profesionalisme dalam menjalankan tugas<br />

dan fungsi organisasi pemerintahan akan berdampak kepada menurunnya kualitas

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!