14.01.2015 Views

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Suasana pelayanan di KSP Tamporok Timampas<br />

KSP TAMPOROK TIMAMPAS<br />

Kab. Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara<br />

Buka Peluang Lebar-lebar,<br />

Ketat Bersyarat<br />

Sumiati adalah sosok wanita bersahaja.<br />

Ia tinggal di Desa Tatelu, Kecamatan<br />

Dimembe. Di balik kebersahajaannya<br />

itu sesungguhnya ia adalah perempuan<br />

pengusaha tangguh. Sejak tahun 2001 silam,<br />

Sumiati adalah pengelola usaha kecil sektor<br />

perikanan darat. Bersama sang suami,<br />

perempuan yang kini berusia 38 tahun itu<br />

mengawali bisnisnya dengan sebuah kolam ikan,<br />

yang masing-masing berukuran 10 x 20 meter.<br />

Kolam-kolam itu ia gunakan untuk membesarkan<br />

ikan-ikan mas, gurami, dan mujair, yang kelak ia<br />

suplai ke rumah-rumah makan di Minahasa, dan<br />

beberapa lagi di Manado. Ketika usahanya mulai<br />

berbuah hasil. Sebuah kolam tambahan pun ia<br />

sewa. “Jika mengingat masa-masa itu penghasilan<br />

torang pas-pasan,” kenang Sumiati.<br />

Beruntung Sumiati adalah anggota KUD<br />

Tamporok, yang kelak melahirkan <strong>Koperasi</strong><br />

Simpan Pinjam (KSP) Tamporok Timampas,<br />

penerima perkuatan modal dari dana bergulir<br />

Program Agribisnis/Sektoral. Ketika KSP<br />

Tamporok Timampas terbentuk pada tahun 2003,<br />

Sumiati pun mendaftar menjadi anggota KSP.<br />

Tahun 2005, Sumiati mengajukan perkuatan<br />

modal usaha perikanan yang ia kelola. Bantuan<br />

modal sejumlah Rp 5 juta pun ia peroleh. Uang<br />

sebesar itu ia gunakan untuk untuk membeli bibit<br />

116<br />

K o p e r a s i P e d u l i , R a k y a t S e j a h t e r a

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!