14.01.2015 Views

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Perkasa melayani kebutuhan permodalan usaha<br />

di berbagai sektor yang dikelola masyarakat,<br />

mulai dari sektor pertanian, peternakan, kelautan<br />

hingga perdagangan. Namun, dari semua sektor<br />

itu, pembiayaan sektor agrobisnis memang yang<br />

terbesar karena mayoritas penduduk Selong<br />

yang bermatapencaharian petani. Pada musim<br />

penghujan mereka bertani padi, sedangkan<br />

pada musim kemarau berkebun tembakau. “Kami<br />

berusaha membantu masyarakat dengan memberikan<br />

kemudahan mendapatkan modal usaha,” kata Ketua<br />

<strong>Koperasi</strong> Rinjani Perkasa, Muhammad Idrus.<br />

Manfaat yang ditebarkan koperasi ini akhirnya<br />

menuai hasil. Sebagian besar warga di Selong,<br />

terutama yang pernah berhubungan dengan KSP<br />

Rinjani Perkasa, memuji kinerja KSP yang kini telah<br />

memiliki aset senilai Rp3,5 miliar itu. Harapan besar<br />

pun dipikul KSP ini. Para petani Selong berharap<br />

KSP Rinjani Perkasa adalah bagian penting dari<br />

perwujudan mimpi-mimpi mereka untuk menjadi<br />

petani-petani perkasa di lereng Rinjani. “Kami<br />

adalah sahabat para petani, kami ingin sahabatsahabat<br />

kami juga perkasa, seperti nama koperasi<br />

ini,” simpul Muhammad Idrus.<br />

Tanaman tembakau yang dikelola para petani tembakau KSP Rinjani Perkasa<br />

KSP Rinjani Perkasa<br />

Alamat<br />

: Kecamatan Selong, Lombok Timur, NTB<br />

Berdiri : 29 Desember 1998<br />

Badan Hukum<br />

: No: 11.a/BH/PAD/.DKP/08.5/XI/2004<br />

Tahun Perkuatan Modal : Tahun 2003<br />

Jumlah Perkuatan Modal : Rp1 miliar<br />

Total Aset<br />

: Rp3.485.196.718<br />

Ketua<br />

: Ir.H. M. Idus, MM<br />

Jumlah Anggota : 209 orang<br />

Jumlah Karyawan : 15 orang<br />

90<br />

K o p e r a s i P e d u l i , R a k y a t S e j a h t e r a

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!