14.01.2015 Views

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Lahan pertanian yang dikelola oleh salah satu anggota KSP Cipta Mandiri<br />

dari KSP. Setelah berhasil melunasi pinjaman<br />

pertamanya, yang senilaiRp5 juta, Anton kembali<br />

dipercaya untuk memperoleh pinjaman permodalan<br />

senilai Rp10 juta. Modal usaha itu<br />

digunakan untuk memperbesar skala usaha<br />

usaha penggilingan padi miliknya dan biaya<br />

pengolahan tanah seluas 1 ha. Dari usahanya<br />

tersebut, Anton mampu membiayai pendidikan<br />

dua anaknya hingga ke jenjang perguruan tinggi:<br />

seorang di Akper Ambon dan seorang lagi di<br />

Universitas Siliwangi Tasikmalaya, Jawa Barat.<br />

Selain Anton, Mbok Sutinah, 56 tahun,<br />

transmigran asal Banyuwangi juga bisa menjadi<br />

sisi terang dinamika anggota KSP Cipta Mandiri.<br />

Berbekal keahlian membuat tempe, ia membuka<br />

usaha pembuatan tempe. Dari usaha ini ia<br />

mampu menghidupi sembilan orang anaknya.<br />

Seperti kebanyakan pengusaha mikro lainnya,<br />

bagi Mbok Sutinah, permodalan sempat menjadi<br />

masalah. Ia pun lalu mengajukan pinjaman ke<br />

koperasi, dengan jumlah pinjaman yang tidak<br />

terlalu besar, hanya Rp500 ribu. “Uang itu untuk<br />

biaya beli bahan-bahan,” ungkap nenek 13 orang<br />

cucu ini. Ketika pinjaman telah lunas, ia pun<br />

kembali mengajukan pinjaman. Begtulah<br />

seterusnya hingga usahanya berkembang.<br />

Bahkan, karena seringnya ia meminjam modal<br />

ke KSP, Sutinah tidak ingat lagi berapa kali telah<br />

meminjam modal ke koperasi. “Karena sering<br />

minjem jadi nggak ingat sudah berapa kami<br />

minjem ke koperasi,” katanya seraya tersenyum.<br />

Dari usaha pembuatan tempe itu, kini ia telah<br />

memiliki sebuah toko kelontong yang cukup<br />

besar.<br />

KSP Cipta Mandiri<br />

Alamat<br />

Berdiri : 29 November 2002<br />

Badan Hukum<br />

: Desa Waekasar, Kec. Waeapo, Kab. Buru,<br />

Provinsi Maluku<br />

: No: 518-80/BH/DK-UKM/V/2006,<br />

tanggal 04 Mei 2006<br />

Tahun Perkuatan Modal : Tahun 2005<br />

Jumlah Perkuatan Modal : Rp500 juta<br />

Ketua<br />

: Slamet Haryono<br />

Jumlah Anggota : 67 orang<br />

Jumlah Karyawan : 11 orang<br />

K o p e r a s i P e d u l i , R a k y a t S e j a h t e r a 141

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!