02.07.2013 Views

download

download

download

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Bab XII<br />

Proses Transaksi Akuntansi<br />

Sinopsis:<br />

Bab ini menyediakan pengetahuan dan keterampilan tentang akuntansi dasar; beberapa konsep<br />

mengenai keuangan dan akuntansi seperti cek, giro, bilyet, cek perjalanan, debet-kredit (uang<br />

keluar-masuk), saldo, kredit (pinjaman dari bank dengan bunga), slip pembayaran, bon, kuitansi,<br />

transfer, neraca keuangan, cara pembuatan neraca, kas, register, register penutupan kas berikut<br />

cara pembuatannya, rekonsiliasi, cara pembuatan rekonsiliasi, dan sebagainya yang menyangkut<br />

pengetahuan minimal mengenai pemakaian uang.<br />

Kompetensi<br />

1. Memproses transaksi keuangan.<br />

2. Menciptakan dan mengembangkan<br />

naskah untuk dokumen.<br />

3. Melakukan prosedur untuk dokumen.<br />

4. Melakukan prosedur administrasi.<br />

5. Memberikan pelayanan kepada<br />

pelanggan.<br />

Inti dari Bab XII<br />

Pengetahuan dan keterampilan tentang<br />

pemakaian uang dan sejumlah konsep<br />

mengenai keuangan dan akuntansi.<br />

Kompetensi dan isi bab<br />

1. Pengetahuan dan keterampilan mengenai keuangan dan akuntansi membentuk kompetensi<br />

memproses transaksi keuangan.<br />

2. Keterampilan membuat neraca keuangan, ikut membentuk kompetensi menciptakan dan<br />

mengembangkan naskah untuk dokumen.<br />

3. Pengetahuan dan keterampilan mengurusi keuangan ikut membentuk kompetensi<br />

melakukan prosedur administrasi semestinya dan kompetensi memberikan pelayanan<br />

kepada pelanggan.<br />

Kata-Kata Kunci<br />

akuntansi, keuangan, perbankan, cek, giro, bilyet, kredit, debet, saldo, bon, kuitansi, transfer,<br />

neraca, kas, register, rekonsiliasi.<br />

331

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!