12.07.2015 Views

Modul Pelatihan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Modul Pelatihan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Modul Pelatihan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

PERSIAPAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH BAGIAN IMODUL2Tabel 1 Metode Pemilihan Penyedia <strong>Barang</strong>/<strong>Jasa</strong>MetodePemilihanPenyedia<strong>Barang</strong>Pemilihan Penyedia untuk <strong>Pengadaan</strong><strong>Jasa</strong> Lainnya Pekerjaan Konstruksi <strong>Jasa</strong> KonsultansiPelelangan umumPelelangan sederhanaPelelangan terbatasKontesSeleksi umumSeleksi sederhanaPenunjukan langsung<strong>Pengadaan</strong> langsungPemilihan langsungSayembara√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√Langkah-langkah yang harus dilakukan dalam memilih salah satu alternatif metode pemilihan penyediabarang/jasa adalah sebagai berikut :1. Mengidentifikasikan <strong>Barang</strong>/<strong>Jasa</strong> yang akan diadakan, di antaranya mencakup :a. Jenis barang/jasa yang akan diadakanb. Nilai paket pengadaan barang/jasac. Komplek tidaknya barang/jasa, yaitu pekerjaan yang memerlukand. Teknologi tinggi, mempunyai risiko tinggi, menggunakan peralatan yang didesain khususdan/atau pekerjaan yang bernilai diatas Rp100.000.000.000,00 (seratus miliar rupiah).e. Tinggi rendahnya teknologi yang digunakan dalam proses pengadaan barang/jasa.f. Kelompok penyedia yang akan melaksanakan, apakah untuk usaha kecil, non-kecil,perseoranngan, koperasi kecil, dan sebagainyag. Sifat kekhususan barang/jasah. Keadaan tertentu yang melingkupi pengadaan barang/jasai. Dan lain-lainnya sesuai dengan yang diatur dalam Perpres 54/2010Catatan : Kriteria-kriteria untuk sifat kekhususan dan Keadaan tertentu diuraikan pada sub-bab C.5.di bawah.2. Mengenali persyaratan penggunaan setiap alternatif metode pemilihan penyedia barang/jasa.3. Memilih dan menetapkan salah satu metode pemilihan penyedia barang/jasa yang sesuai dengankarakteristik barang/jasa yang akan diadakan.LKPP Lembaga Kebijakan <strong>Pengadaan</strong> <strong>Barang</strong>/<strong>Jasa</strong> <strong>Pemerintah</strong>17

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!