03.05.2013 Views

Bilingual Tech Mapping for Pulp Paper Guideline - Asosiasi Pulp ...

Bilingual Tech Mapping for Pulp Paper Guideline - Asosiasi Pulp ...

Bilingual Tech Mapping for Pulp Paper Guideline - Asosiasi Pulp ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

BAB I<br />

PENDAHULUAN<br />

1.1 Isu Lingkungan Terkait dengan Perubahan Iklim<br />

Peningkatan konsentrasi Gas Rumah Kaca (GRK)<br />

CO2, CH4, N2O, SF6, HFC dan PFC menyebabkan<br />

meningkatnya radiasi panas (gelombang panjang) yang<br />

terperangkap di atmosfer merupakan akibat dari aktivitas<br />

manusia. Hal tersebut adalah fenomena pemanasan global<br />

yang mengakibatkan perubahan Iklim. Beberapa<br />

perubahan iklim yang terjadi antara lain naiknya suhu<br />

permukaan bumi, meningkatnya penguapan di udara,<br />

berubahnya pola curah hujan dan tekanan udara yang<br />

pada akhirnya akan mengubah pola iklim dunia.<br />

Emisi gas CO2 yang mempunyai sifat menyerap<br />

panas sinar matahari merupakan salah satu gas penyebab<br />

pemanasan global, karena. Namun juga sangat dibutuhkan<br />

oleh bumi sepanjang konsentrasinya tidak berlebihan.<br />

Setiap tahun bumi melepas 8 milyar ton CO2 yang berasal<br />

dari manusia dan binatang, fosil dan gas alam (6,5 milyar<br />

ton) dan dari kayu bakar 1,5 milyar ton. Manusia merusak<br />

keseimbangan tersebut, melalui pembakaran minyak,<br />

batubara, gas alam dan pembabatan hutan secara<br />

berlebihan, sehingga meningkatkan jumlah CO2 di bumi,<br />

baik di atmosfir maupun di laut.<br />

Perkembangan pemanasan global akibat emisi CO2,<br />

meningkat sampai sekitar 30% sejak tahun 1970-an.<br />

Selama 142 tahun antara 1860-2002 suhu bumi naik<br />

sebesar 1 o C dan dalam 35 tahun antara 1935-1970 suhu<br />

Halaman 1 dari 131

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!