02.07.2013 Views

B. Sistem Pencernaan pada Manusia

B. Sistem Pencernaan pada Manusia

B. Sistem Pencernaan pada Manusia

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

d. Benang sari (stamen)<br />

Benang sari adalah alat kelamin jantan dari<br />

sebuah bunga. Tiap benang sari terdiri atas sebuah<br />

tangkai sari (filamentum) dan sepasang kepala<br />

sari sebagai tempat sepasang kantong sari.<br />

Kantong sari adalah kantong berbentuk seperti<br />

sosis yang berisi serbuk sari. Serbuk sari<br />

mengandung sel kelamin jantan dari tumbuhan<br />

tersebut.<br />

2. Fungsi bunga<br />

Bunga bukan hanya indah dipandang, melainkan juga mempunyai tugas yang penting<br />

bagi tumbuhan itu sendiri. Fungsi bunga antara lain sebagai alat berkembang biak, untuk<br />

perhiasan, dan untuk menarik serangga agar membantu proses penyerbukan.<br />

F. Buah (Karpium)<br />

Pada bunga yang telah<br />

mengalami proses penyerbukan<br />

(sampainya serbuk sari ke kepala<br />

putik) maka serbuk sari akan terisap<br />

dan menuju ke bakal buah sehingga<br />

terjadilah proses pembuahan<br />

(fertilisasi), yaitu proses<br />

meleburnya inti sperma dengan inti<br />

sel telur yang menghasilkan zigot.<br />

Pembuahan akan mengakibatkan<br />

bakal buah menjadi buah dan bakal<br />

biji menjadi biji, kadang-kadang<br />

zigot akan berkembang menjadi<br />

benang sari<br />

bakal buah<br />

kepala putik<br />

kelopak<br />

tangkai<br />

Gambar 7.23 Bagian-bagian bunga lengkap<br />

Sumber: Kamus Visual<br />

kepala putik<br />

daun mahkota<br />

kepala sari<br />

sel telur biji<br />

daun kelopak<br />

lembaga dan menjadi tumbuhan baru. Pada saat itu, benang sari, mahkota, dan kelopak<br />

mulai gugur. Bagian buah terdiri dari beberapa lapisan: eksokarpium, yaitu lapisan buah<br />

bagian luar, mesokarpium, yaitu lapisan buah bagian tengah; endokarpium, yaitu lapisan<br />

buah bagian dalam, karpel yaitu pembungkusan buah.<br />

Berdasarkan asal terbentuknya buah dibedakan menjadi:<br />

1. Buah sejati, yaitu jika buah berasal dari bakal buah. Contoh: buah mangga, pepaya,<br />

rambutan, dan lain-lain.<br />

IPA SMP/MTs Kelas VIII 119<br />

bakal<br />

buah<br />

kulit<br />

daging<br />

lapisan<br />

dalam<br />

putik<br />

mahkota<br />

Gambar 7.24 Pada bunga yang telah mengalami<br />

penyerbukan akan diikuti proses pembuatan<br />

sehingga terbentuk buah<br />

Sumber: HDI Time-Life. Dunia Tumbuhan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!