02.07.2013 Views

biologi 3

biologi 3

biologi 3

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Evaluasi Akhir Bab<br />

A. Pilih jawaban yang paling tepat.<br />

1. Dalam metabolisme, reaksi selalu terjadi secara bertahap. Hal ini<br />

bertujuan untuk . . . .<br />

A. menghasilkan energi yang lebih banyak<br />

B. memanfaatkan energi yang lebih efektif<br />

C. menghasilkan senyawa-senyawa antara<br />

D. menghasilkan ATP<br />

E. mengubah bentuk energi<br />

2. Enzim berfungsi sebagai katalis <strong>biologi</strong>s karena dapat . . . .<br />

A. mengurangi energi aktivasi dalam suatu reaksi biokimia<br />

B. mempertahankan reaksi biokimia dalam sel<br />

C. menyeimbangkan reaksi biokimia dalam sel<br />

D. mengurangi penggunaan bahan bakar dalam sel<br />

E. bekerja dalam reaksi pembentukan maupun penguraian<br />

3. Energi hasil metabolisme selalu disimpan dalam bentuk . . . .<br />

A. NADP D. Karbohidrat<br />

B. Produk E. FAD<br />

C. ATP<br />

4. Oksidasi adalah peristiwa . . . .<br />

A. pelepasan elektron<br />

B. penerimaan elektron<br />

C. pelepasan oksigen<br />

D. penerimaan hidrogen<br />

E. pelepasan oksigen dan penerimaan hidrogen<br />

5. Jumlah ATP yang dihasilkan pada rantai transpor elektron dalam respirasi<br />

adalah . . . .<br />

A. 34 ATP D. 36 ATP<br />

B. 32 ATP E. 10 ATP<br />

C. 38 ATP<br />

6. Dalam fotosintesis, energi cahaya dapat diubah menjadi energi kimia<br />

terutama karena adanya . . . .<br />

A. ATP D. Klorofil<br />

B. Akseptor elektron E. Enzim<br />

C. Donor elektron<br />

Metabolisme 65

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!