12.07.2015 Views

Pemantauan dan Evaluasi Penelitian Kebijakan - SMERU Research ...

Pemantauan dan Evaluasi Penelitian Kebijakan - SMERU Research ...

Pemantauan dan Evaluasi Penelitian Kebijakan - SMERU Research ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Ada beberapa cara mendefinisikan istilah-istilah dalam logframe. Berikut ini adalahdefinisi istilah-istilah dalam logframe yang digunakan oleh Program KemitraanMasyarakat Sipil ODI, yaitu:Tujuan Akhir (Goal): Keseluruhan tujuan yang ingin dicapai oleh suatu proyek atauprogram.Tujuan (Purpose): Perubahan tingkah laku seseorang yang dapat diamati (misalnya mitradari organisasi masyarakat sipil (CSO) menjadi lebih sering menggunakan hasil-hasilpenelitian yang ada. Proyek atau program seharusnya mempengaruhi <strong>dan</strong> berkontribusiterhadap Tujuan ini, tetapi tidak bertanggungjawab secara langsung terhadap tercapainyaTujuan tersebut (karena ada sejumlah faktor penentu lainnya). Tujuan (-tujuan)seharusnya didesain sesuai Hasil <strong>dan</strong> Dampak yang diharapkan dari suatu proyek atauprogram (lihat bagian 2.5 berikut ini mengenai Hasil <strong>dan</strong> Dampak).Keluaran (Output): Hasil berupa produk <strong>dan</strong> layanan yang dapat diukur, yang diproduksioleh suatu program <strong>dan</strong> digunakan oleh yang lain (misalnya Toolkit, Working paper,Website Jaringan) untuk mencapai Tujuannya. Program bertanggung jawab secaralangsung untuk menghasilkan Keluaran (output) ini.Kegiatan (Activities): Apa yang dilakukan proyek atau program untuk menghasilkanKeluaran (Outputs) (misalnya: Kami akan mereview literature, atau Kami akanmengadakan lokakarya, atau Kami akan membangun <strong>dan</strong> memperkuat hubungan).Masukan (Input): Sumber daya keuangan, teknis <strong>dan</strong> sumber daya manusia yangdiperlukan untuk melakukan kegiatan ini. Mereka dimasukkan dalam baris yang samadengan Kegiatan (bukan sebaris dengan Indikator).Ringkasan (Narrative summary): Pernyataan deskriptif mengenai Tujuan, Keluaran <strong>dan</strong>Aktivitas.24 | P a g e

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!