12.07.2015 Views

Pemantauan dan Evaluasi Penelitian Kebijakan - SMERU Research ...

Pemantauan dan Evaluasi Penelitian Kebijakan - SMERU Research ...

Pemantauan dan Evaluasi Penelitian Kebijakan - SMERU Research ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Metode Tinjauan Kembali (Retrospect) mengikuti format Kajian Paska Pelaksanaan,tetapi mencakup pertanyaan yang lebih detail berikut ini:• Target apa yang ingin dicapai?• Apa rencana untuk mencapai target tersebut?• Bagaimana perubahan terjadi selama proyek berjalan?• Apa yang berjalan dengan baik <strong>dan</strong> mengapa?• Apa yang semestinya bisa berjalan lebih baik lagi?• Nasihat seperti apa yang ingin anda berikan terhadap diri anda sendiri apabilaanda diberi kesempatan untuk kembali berada pada situasi seperti saat andamemulai proyek ini?• Apa saja (dua atau tiga) pembelajaran yang paling penting yang ingin anda bagidengan anggota tim lainnya?• Apa selanjutnya yang akan anda lakukan terkait dengan proyek ini?• Dapatkah anda memikirkan suatu cerita yang merupakan ringkasan pengalamananda bekerja dalam proyek ini?• Apa yang harus sudah kita pelajari dari proyek ini setahun dari sekarang?• Apakah ada pelajaran untuk anda pribadi?Poin-poin utama <strong>dan</strong> tip-tip praktis (Ramalingam, 2006):• Tempelkan pertanyaan-pertanyaan pada lembaran-lembaran flipchart sebelumsesi berlangsung, lantas jawaban dituliskan pada lembaran-lembaran tersebutsetelah diskusi berlangsung. Lembaran yang sudah lengkap dapat dipasang disekeliling ruangan, sebagai pengingat akan kemajuan yang telah dicapai .• Peserta harus aktif berpartisipasi, bukanlah pendengar pasif. Fasilitator harusmenyiapkan pertanyaan-pertanyaan yang terarah <strong>dan</strong> mungkin harus58 | P a g e

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!