02.07.2013 Views

Dewi - UNS

Dewi - UNS

Dewi - UNS

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Tugas 7.3<br />

1. Bacalah biografi berikut!<br />

Ismail Marzuki<br />

Ia adalah musikus besar Indonesia yang serbabisa. Sebagai seorang<br />

pencipta lagu, Ismail Mazuki (1914-1958) adalah orang yang meletakkan<br />

dasar gaya nyanyian "selera Indonesia" sebenarnya pada lagu-lagu populer.<br />

Oleh sebab itu, lagunya dapat dihayati secara umum oleh siapa saja di negara<br />

ini. Gaya populer dan irama lagu-lagunya yang santai menjadi model yang<br />

diikuti oleh para pencipta musik nyanyian Indonesia pada zamannya hingga<br />

tahun 1980-an.<br />

Di kalangan kerabat dan teman dekatnya, Ismail Marzuki biasa dipanggil<br />

Mail atau Maing. Ia dilahirkan di kampung Kwitang, Senen, Jakarta pada 11<br />

Maret 1914 sebagai anak kampung dari keluarga yang kecukupan. Maing<br />

termasuk sekelompok kecil masyarakat pribumi yang dianggap cukup<br />

terpelajar pada masanya.<br />

Bakat<br />

Bakat musiknya telah tampak sejak kecil. Sejumlah lagu pertamanya<br />

dibuat ketika ia masih berusia 17 tahun. Ia mahir memainkan berbagai<br />

instrumen, seperti gitar, akordeon, flute, saxophone, clarinet, dan piano. Ia<br />

juga dikenal sebagai penyanyi musik hiburan dan keroncong.<br />

Orkes Studio PPRK<br />

Seperti umumnya para pemusik pada zamannya, ia banyak berkecimpung<br />

di dunia musik hiburan melalui studio radio dan tempat-tempat hajatan musik<br />

umum. Ia bergabung dengan Muziek Verenenging Lief Java dan Hawaiian<br />

Band The Sweet Java Inlanders. Ismail Marzuki dikenal aktif di radio NIROM,<br />

BRV, VORO, dan Perserikatan Perhimpunan Radio Ketimuran (PPRK).<br />

Bersama tokoh-tokoh musik keroncong, seperti M. Sagi, M. Sardi (ayah Idris<br />

Sardi), Soetodjo, danKoesbini, ia mendirikan orkes studio PPRK yang<br />

terutama memainkan lagu-lagu Indonesia populer dan musik keroncong.<br />

Pelopor Bintang Radio<br />

Pada masa pendudukan Jepang, Ismail Marzuki juga aktif sebagai pemusik<br />

di Orkes Radio Hosso Kanri Kyeku bersama para pemusik sezamannya, seperti<br />

Koesbini, Binsar Sitompul, Amir Pasaribu, dan Soedharnoto. Bersama mereka,<br />

Ismail Marzuki menjadi salah seorang pelopor terbentuknya Orkes Studio<br />

Jakarta dan lomba musik vokal nasional Bintang Radio pasca–Proklamasi<br />

Kemerdekaan RI.<br />

Seniman Pejuang<br />

Seperti pemusik pada zamannya, semangat kebangsaan Ismail Marzuki<br />

untuk perjuangan kemerdekaan melawan penjajahan juga sangat besar. Ia<br />

juga dikenal sebagai "Seniman Pejuang" yang banyak menciptakan lagulagu<br />

perjuangan dan cinta tanah air. Di antara lagu-lagunya yang telah<br />

140 Aktif Berbahasa Indonesia Kelas VII SMP/MTs

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!