02.07.2013 Views

Dewi - UNS

Dewi - UNS

Dewi - UNS

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Tugas 2.4<br />

Bersama teman satu bangku, carilah sebuah bacaan yang dimuat dalam media cetak!<br />

Catatlah kata-kata yang tidak kamu ketahui maknanya dan carilah di dalam kamus!<br />

Situs Bahasa<br />

Menggunakan Imbuhan ber-<br />

Perhatikan kalimat-kalimat berikut!<br />

1. Dia bertekad untuk menyelesaikan sekolah.<br />

2. Ocha dan Oche sudah bersahabat dari kecil.<br />

3. Kami pertama kali bertemu di Kota Solo.<br />

4. Setiap orang yang bersalah harus dihukum.<br />

5. Hanya dengan berpasrah kepada Tuhan hidup kita damai.<br />

A. Kata Dasar Bentuk ber-<br />

1. Menurut jenis katanya, dapat berupa sebagai berikut.<br />

a. Kata benda, misalnya, telur → bertelur; anak → beranak; sahabat →<br />

bersahabat<br />

b. Kata kerja, misalnya, kerja → bekerja; ganti → berganti; lari → berlari.<br />

c. Kata keadaan, misalnya, sama → bersama; pasrah → berpasrah; sedih<br />

→ bersedih.<br />

d. Kata keterangan, misalnya, hati-hati → berhati-hati; ramai-ramai → beramairamai.<br />

e. Kata bilangan, misalnya, dua → berdua; lima → berlima.<br />

f. Kata ganti, misalnya, aku → beraku; engkau → berengkau<br />

2. Menurut bentuknya, dapat berupa sebagai berikut.<br />

a. Kata asal, misalnya, satu → bersatu; bahagia → berbahagia<br />

b. Kata bersambung, misalnya, kesusahan → berkesusahan; kenalan → berkenalan.<br />

c. Kata majemuk, misalnya, kembang biak → berkembang biak; temu pandang<br />

→ bertemu pandang<br />

d. Kata ulang, misalnya, sama-sama → bersama-sama; hati-hati → berhati-hati<br />

e. Kelompok kata, misalnya, tanam anggrek putih → bertanam anggrek<br />

putih; kebun kopi → berkebun kopi.<br />

32 Aktif Berbahasa Indonesia Kelas VII SMP/MTs

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!