20.01.2015 Views

C4z4lX

C4z4lX

C4z4lX

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

HUKUM<br />

BNN Provinsi DKI Jakarta<br />

menggelar tes urine terhadap<br />

ratusan guru tingkat sekolah<br />

dasar dan sekolah menengah<br />

pertama di wilayah Jakarta<br />

Timur akhir Juli lalu.<br />

AGUNG PAMBUDHY/DETIKCOM<br />

LAPANGAN sepak bola di samping<br />

kantor Kepolisian Sektor Palmerah,<br />

Jakarta Barat, dua pekan belakangan<br />

ini kerap ramai. Sejak pukul 08.00<br />

WIB hingga menjelang petang, lapangan<br />

tanah itu dipenuhi puluhan polisi pria yang<br />

tengah berlatih.<br />

Seperti pada Rabu siang, 17 September<br />

lalu. Di bawah terik matahari, 34 anggota<br />

korps seragam cokelat itu berdiri tegak<br />

berjajar dalam tiga barisan. Mereka bertelanjang<br />

dada, memegang tongkat pemukul<br />

berbentuk T, dan menghadap ke seorang<br />

instruktur yang memegang pengeras suara.<br />

“Tongkat bertahan!” teriak sang pelatih.<br />

Mendapat perintah itu, mereka serempak<br />

membuat gerakan pertahanan dengan tongkat<br />

karet berwarna hitam tersebut, diikuti<br />

teriakan berhitung.<br />

Layaknya calon anggota kepolisian, mereka<br />

kembali menjalani pendidikan dasar.<br />

Berlatih baris-berbaris, bela diri, dan berolahraga.<br />

Para abdi negara itu tidak sedang<br />

dipersiapkan untuk diterjunkan ke medan tugas,<br />

melainkan sedang dibina karena tubuh<br />

mereka terindikasi mengandung narkoba.<br />

Ke-34 oknum polisi yang berasal dari<br />

sejumlah polsek itu terindikasi sebagai<br />

pemakai narkoba setelah Polres Jakarta<br />

Barat menggelar tes urine dadakan beberapa<br />

waktu lalu. “Dari semua polsek (di<br />

Jakarta Barat), hanya Polsek Tambora dan<br />

Taman Sari yang bersih,” kata Kepala Bagian<br />

Humas Polres Jakarta Barat, Komisaris Heru<br />

MAJALAH DETIK 22 - 28 SEPTEMBER 2014

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!