01.11.2020 Views

Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang 2020

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

bola dengan radius r adalah 4πr 2 . Oleh karena energi kekal, bila luas A

bertambah, maka amplitudo, maka amplitudo y harus berkurang. Jadi,

untuk jarak yang berbeda dari sumber r 1 dan r 2 (lihat Gambar 8.23),

A 1 y 1 2 = A 1 y 2 2 , dengan y 1 dan y 2 adalah amplitudo gelombang di r 1 dan r 2 .

Oleh karena A 1 = 4πr 1

2

dan A 2 = 4πr 2 2 , maka kita peroleh

(4πr 1 2 )y 1

2

= (4πr 2 2 ) y 2

2

y 1

2

r 1

2

= y 2

2

r 2 2 , atau

y 2

y 1

= r 1

r 2

(8-30)

Persamaan (8-30) menyatakan bahwa makin jauh dari sumber,

amplitudo (y) mengecil secara berbanding terbalik dengan jaraknya dari

sumber ( 1 ). Sewaktu gelombang berjarak dua kali dari sumber,

r

amplitudo gelombang tinggal setengahnya.

Intensitas gelombang (I) juga makin mengecil dengan

bertambahnya jarak dari sumber. Oleh karena itu, makin jauh Anda

dari sumber bunyi, makin kecil suara bunyi yang terdengar. Marilah

kita tinjau secara matematis dengan mempertimbangkan dua titik

dengan radius r 1 dan r 2 adalah

I 1 = P A 1

=

P

4πr 1

2 dan I 2 = P A 2

=

P

4πr 2

2

I 2

I 1

=

P

4πr

2

P

4πr

2 1

atau

Persamaan (8-31) menyatakan bahwa

I 2

= r 1 2

I 1 r2 (8-31)

2

makin jauh dari sumber,

intensitas gelombang mengecil secara berbanding terbalik dengan

kuadrat jaraknya dari sumber ( 1 r2).sewaktu gelombang berjarak dua kali

dari sumber, intensitas gelombang tinggal seperempatnya.

Wahyudi, S.Pd, M.Si, dkk / Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang

139

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!