01.11.2020 Views

Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang 2020

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

BAB 3. GETARAN TEREDAM

Seletah mempelajari bab ini, mahasiswa diharapkan dapat;

1) Mengintepretasikan persamaan matematis getaran teredam.

2) Menjelaskan karakteristik underdamped, critically damped dan

overdamped pada getaran teredam.

Gerak osilasi yang telah dipelajari sampai sejauh ini hanya

berlaku dalam sistem ideal yaitu sistem yang berosilasi terus-menerus

setelah diberikan satu gaya saja, yaitu suatu gaya pemulih yang linier.

Dalam banyak sistem yang sesungguhnya, gaya-gaya nonkonservatif

seperti gesekan akan menghambat geraknya. Sebagai akibatnya, energi

mekanik sistem akan berkurang seiring dengan waktu, dan gerak yang

terjadi dikatakan mengalami redam, atau diredam. Gambar 3.1

menggambarkan sistem tersebu: suatu benda yang di kaitkan pada

pegas dan ditenggelamkan dalam suatu cairan kental.

Gambar 3.1 Salah satu contoh osilator teredam adalah benda

yang dihubungkan dengan pegas dan ditenggelamkan dalam

cairan kental.

Jenis umum dari gaya yang memperlambat gerak (gaya hambat)

adalah yang dibahas sebelumnya, dimana gaya tersebut sebanding

dengan kelajuan benda yang bergerak dan bekerja dengan arah yang

berlawanan dengan arah gerak benda. Gaya hambat ini sering kali

diamati saat benda bergerak di udara, misalnya. Karena gaya hambat

Wahyudi, S.Pd, M.Si, dkk / Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang

43

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!