01.11.2020 Views

Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang 2020

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

hambatan bagi pendaratan pesawat dibandara-bandara besar, Antena

yang memancarkan gelombang elektromagnetik ini berputar terusmenerus

ke berbagai jurusan. Jika ada pesawat terbang terkena oleh

gelombang, maka terjadilah pantulan yang ditangkap pada sebuah

tabir yang berflour sehingga pada tabir itu tampak gambar uang baur

dari pesawat terbang yang terkena gelombang tadi. Dengan

menggunakan radar, peluru meriam dapat diarahkan ke sasaran

secara tepat.

Gelombang mikro juga digunakan dalam rangkaian televisi (closedcircuit

television), Gambar 9.2, untuk mengirim laporan gambar hidup

televisi dari kendaraan-kendaraan penyiar yang berada dilapangan ke

studio.

Gambar 9.12 Saluran Gelombang Mikro Pada Televisi

164 Wahyudi, S.Pd, M.Si, dkk/ Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!