01.11.2020 Views

Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang 2020

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

9.2.3 Sinar Inframerah

Sinar Inframerah meliputi daerah frekuensi 10 11 Hz sampai 10 14

Hertz atau daerah panjang gelombang 10 -4 cm sampai 10 - 1 cm.

Gambar 9.13 M = merah, J = jingga, K = Kuning, dan seterusnya

Jika kita memeriksa spektrum yang dihasilkan oleh sebuah lampu

pijar dengan detektor yang dihubungkan pada miliampereneter, maka

jarum amperemeter sedikit di atas ujung spektrum merah (Gambar

9.13). Sinar yang tidak terlihat tetapi dapat dideteksi diatas spektrum

merah ini disebut radiasi inframerah.

Gambar 9.4 Foto Infra Merah Dari Satelit

Wahyudi, S.Pd, M.Si, dkk / Modul Perkuliahan Getaran dan Gelombang

165

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!