22.04.2013 Views

download - Sekolah Tinggi Theologia Aletheia Lawang

download - Sekolah Tinggi Theologia Aletheia Lawang

download - Sekolah Tinggi Theologia Aletheia Lawang

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

49<br />

KETAATAN:<br />

Suatu Respons Yang Menentukan Untuk Mengalami<br />

Karya Allah Pada Masa Yang Akan Datang<br />

Studi Eksegetis Keluaran 19:1-8<br />

T<br />

Sia Kok Sin<br />

ulisan ini dipersembahkan kepada Pdt. Peterus Pamudji Ph.D.<br />

yang telah banyak memberikan bimbingan dan pertolongan<br />

kepada penulis selama ini. Secara khusus oleh karena pertolongan<br />

dan rekomendasi beliau, penulis mendapatkan kesempatan untuk<br />

dapat melanjutkan studi di Calvin Theological Seminary, USA.<br />

Penulis memilih tema ―Ketaatan: Suatu Respons Yang Menentukan<br />

Untuk Mengalami Karya Allah Pada Masa Yang Akan Datang‖,<br />

oleh karena Dr. Peterus Pamudji sering sekali menekankan<br />

pentingnya ―Trust and Obey‖ atau ―Percaya dan Taat‖ dalam<br />

kehidupan umat Allah. Dengan latar belakang ini, penulis ingin<br />

mengungkapkan konsep ketaatan berdasarkan studi eksegetis dari<br />

Keluaran 19:1-8.<br />

Keluaran 19 merupakan catatan lembaran baru bangsa Israel,<br />

karena mereka sudah tiba di Sinai, setelah melalui perjalanan<br />

keluar dari Mesir. Keluaran 19:1-15 merupakan suatu pendahuluan<br />

dari apa yang disebut sebagai narasi Sinai. 42 Keluaran 19:1-15 ini<br />

dapat dibagi menjadi 2 bagian, yaitu ayat 1-8 dan ayat 9-15. Ayat<br />

1-8 merupakan pendahuluan umum dari seluruh narasi Sinai dan<br />

ayat 9-15 merupakan perintah bagi umat Israel untuk menyiapkan<br />

diri mereka dalam menyambut kedatangan atau penampakan<br />

Tuhan. 43 Jadi Keluaran 19:1-8 merupakan suatu bagian yang<br />

menjadi pendahuluan narasi Sinai. Walaupun sebagai pendahuluan,<br />

42 James I. Durham, ―Exodus‖, Word Biblical Commentary 3, Waco: Word Book<br />

Publisher, 1987, p. 258.<br />

43 Ibid., pp. 260-1.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!