22.04.2013 Views

download - Sekolah Tinggi Theologia Aletheia Lawang

download - Sekolah Tinggi Theologia Aletheia Lawang

download - Sekolah Tinggi Theologia Aletheia Lawang

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

57<br />

Tuhan dalam bagian ini mengingatkan bangsa Israel bahwa<br />

mereka sendiri telah melihat karya Allah yang luar biasa pada masa<br />

lampau, khususnya dalam proses pembebasan mereka dari<br />

perbudakan Mesir dan perlindungan Allah dalam perjalanan<br />

mereka dari Mesir menuju ke Sinai. Terence E. Fretheim<br />

mengungkapkannya sbb: ―God briefly recapitulates what has been<br />

done on Israel‘s behalf, delivering them from Egypt and bearing<br />

them on eagle‘s wings to Sinai, where God dwells in an especially<br />

intensified way.‖ 57 Tiga karya Allah disebutkan dalam bagian ini,<br />

yaitu:<br />

Tindakan Allah kepada orang Mesir.<br />

Bagian ini mengingatkan 10 tulah Allah kepada orang Mesir<br />

dalam proses pembebasan Israel dari perbudakan Mesir (Kel. 7:14-<br />

12:42) dan penghancuran tentara Mesir di laut Teberau (Kel. 14).<br />

Allah mendukung Israel di atas sayap rajawali<br />

Bagian ini mengingatkan bagaimana Allah memimpin,<br />

memelihara dan menjaga bangsa Israel dalam perjalanan mereka<br />

dari Mesir sampai ketibaan mereka di Sinai. 58 Sayap rajawali<br />

merupakan suatu gambaran yang mengungkapkan ―the strong and<br />

loving care of God.‖ 59 Pemeliharaan Allah atas Israel dapat dilihat<br />

dalam peristiwa pemberian Manna (Kel. 16), pemberian air minum<br />

di Masa dan Meriba (Kel. 17:1-7) dan kemenangan peperangan<br />

atas orang Amalek (Kel. 17:8-15).<br />

Allah membawa Israel kepada-Nya<br />

57<br />

Terence E. Fretheim, Exodus, Interpretation, Luoisville: John Knox Press,<br />

1991, p. 209.<br />

58<br />

Durham, p. 262.<br />

59<br />

C.F. Keil and F. Delitzch, The Second Book of Moses (Exodus), The<br />

Pentateuch, Vol. I, Grand Rapids: Wm B. Eerdmans Publishing Company, 1983,<br />

p. 96.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!