26.09.2015 Views

Catatan Hitam Lima Presiden Indonesia

Catatan Hitam Lima Presiden Indonesia - Biar sejarah yang bicara

Catatan Hitam Lima Presiden Indonesia - Biar sejarah yang bicara

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Pengantar<br />

Rizal Ramli<br />

Ishak Rafick adalah seorang jurnalis yang memiliki<br />

pengalaman belasan tahun, menulis berbagai artikel<br />

ten tang ekonomi politik, korporasi, manajemen dan lainlain.<br />

Ishak yang memiliki pendidikan tinggi alumni<br />

Universitas <strong>Indonesia</strong> ini, juga mendapatkan gelar Master<br />

of Art dari Rijks Universiteit Leiden Netherland dengan<br />

tesis berjudul 11 Het Beeld van Indonesie in the 20ste<br />

eewse koloniale literatuur" (Wajah <strong>Indonesia</strong> Dalam<br />

Li teratur Kolonial Abad 20). Ishak juga mengikuti berbagai<br />

jenis training di dalam maupun luar negeri dalam bidang<br />

jurnalistik maupun manajemen seperti Nijenrode Management<br />

Institute, Breukelen Netherland. Dengan latar<br />

belakang pendidikan yang sangat luas dan motivasi yang<br />

sangat kuat, Ishak menulis buku <strong>Catatan</strong> <strong>Hitam</strong> <strong>Lima</strong><br />

<strong>Presiden</strong> <strong>Indonesia</strong>. Buku ini merupakan sebuah karya<br />

dan prestasi yang menonjol karena jarang sekali jurnalis<br />

<strong>Indonesia</strong> menulis buku, terutama ten tang topik yang<br />

cukup serius. Sebagai seorang jurnalis, style penulisan<br />

Ishak sangat mudah dimengerti, enak dibaca walaupun<br />

memerlukan waktu yang cukup panjang untuk dapat<br />

memahami garis merah dari buku sang penulis. Justru itu<br />

menjadi daya tarik tersendiri dari buku ini, karena penulis

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!