02.07.2013 Views

SENI RUPA Menjadi Sensitif, Kreatif, Apresiatif dan Produktif JILID 2

SENI RUPA Menjadi Sensitif, Kreatif, Apresiatif dan Produktif JILID 2

SENI RUPA Menjadi Sensitif, Kreatif, Apresiatif dan Produktif JILID 2

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

erasal dari sebuah sketsa yang sangat sederhana (gb. 223 a). Dari<br />

sketsa yang sederhana tersebut kemudian dikembangkan menjadi model<br />

dari tanah liat, setelah modelnya sempurna lalu dibuat cetakannya. Jadi,<br />

sketsa berupa gagasan kreatif yang sepintas melintas di benak ditangkap<br />

<strong>dan</strong> dituangkan secara visual. Hal inilah yang menyebabkan kemampuan<br />

membuat sketsa sangat penting dalam dunia seni rupa terutama yang<br />

membutuhkan perencanaan matang seperti seni patung patung, grafis<br />

komunikasi, seni kriya, <strong>dan</strong> desain untuk benda-benda indutri.<br />

a b<br />

Gambar 223. Aguste Rodin, The Gate of Hell (sumber: Paul Zelanski)<br />

d. Sketsa sebagai seni sketsa<br />

Sketsa sebagai sebuah seni tidak memerlukan ketepatan bentuk,<br />

namun yang dipentingkan adalah ungkapan estetik berdasarkan<br />

rangsang visual dari obyek yang diperhatikan. Jadi dalam hal ini<br />

membuat sketsa hampir sama dengan melukis secara spontan yang<br />

dibatasi dengan goresan-goresan yang esensial saja. Oleh karena itu<br />

kemampuan yang dibutuhkan adalah menangkap hal yang esensial dari<br />

sebuah obyek. Sebuah obyek tegak dapat pula diungkapkan dengan<br />

garis meliuk, atau miring. Hal ini tergantung dari suasana batin sang<br />

perupa dalam mengungkapkannya secara visual <strong>dan</strong> nilai estetik yang<br />

dianutnya. Pada gambar 185, Nyoman Gunarsa lebih banyak bekerja di<br />

studio, bentuk-bentuk yang dibuatnya lebih banyak berupa pengalaman<br />

tentang seni budaya Bali sebagai lingkungan budayanya. Oleh sebab itu<br />

292

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!