02.07.2013 Views

kelasXIIBahasa_Piawai_berbahasa_cakap_bersastra..

kelasXIIBahasa_Piawai_berbahasa_cakap_bersastra..

kelasXIIBahasa_Piawai_berbahasa_cakap_bersastra..

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

. Makna menyempit<br />

126<br />

Gejala perubahan makna apabila cakupan makna sekarang lebih sempit daripada<br />

makna dahulu.<br />

Contoh:<br />

Kata Makna Semula Makna Sekarang<br />

Sarjana Dipakai untuk menyebut semua Dipakai khusus yang telah<br />

orang cendikiawan. menyelesaikan kuliah dari<br />

perguruan tinggi.<br />

Pendeta Orang yang berilmu. Pemuka agama Kristen.<br />

c. Makna peyoratif<br />

Proses perubahan makna, bahwa makna baru dirasakan lebih tinggi nilainya<br />

daripada makna dahulu.<br />

Contoh: 1) Kata oknum dahulu berarti pelaku, sekarang pelaku kejahatan.<br />

2) Kata pembantu dahulu digunakan untuk menyebut siapa saja yang<br />

memberikan bantuan, tetapi sekarang berkonotasi buruk, rendah dan<br />

kurang menggembirakan.<br />

d. Makna amelioratif<br />

Proses perubahan makna, bahwa makna baru dirasakan lebih tinggi nilainya daripada<br />

makna dahulu.<br />

Contoh:<br />

Kata wanita lebih tinggi nilainya daripada perempuan.<br />

Kata istri lebih tinggi nilainya daripada bini.<br />

e. Asosiasi<br />

Perubahan makna terjadi karena persamaan sifat.<br />

Contoh:<br />

1) Beri saja amplop, agar lebih mudah urusan.<br />

Amplop berarti uang sogok.<br />

2) Jembatan timbang disinyalir banyak mencatut kendaraan berat.<br />

Catut berarti memungut secara tidak resmi.<br />

f. Sinestesia<br />

Kata yang dipakai keluar dari kelazimannya, biasanya disangkutkan dengan dua indra<br />

yang berbeda.<br />

Contoh:<br />

1) Kata-katanya sangat pedas.<br />

Pedas untuk rasa, yang tepat sangat menyakitkan.<br />

2) Wajahnya sangat manis.<br />

Manis untuk rasa, yang tepat menawan, cantik, ayu, elok, rupawan.<br />

<strong>Piawai</strong> Berbahasa Cakap Bersastra Indonesia SMA/MA Kelas XII (Program Bahasa)

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!